Mau Restorasi Nissan Skyline? Siapkan 6 M Rupiah!
0
Comments

Mau Restorasi Nissan Skyline? Siapkan 6 M Rupiah!

AutonetMagz.com – Hari gini, harga Nissan Skyline tidak ada yang murah, bahkan yang non-GT-R seperti varian GT-T, GT-S dan GTS-t saja harganya naik. Varian itu saja harganya sudah mahal, apalagi yang GT-R, bisa-bisa harus jual ginjal untuk memilikinya. Masalahnya, puluhan tahun berlalu dan mungkin GT-R versi R32, R33 dan R34 sudah tak seprima dul...
Nissan GT-R Final Edition Hadir 2022, Punya 710 HP!
0
Comments

Nissan GT-R Final Edition Hadir 2022, Punya 710 HP!

AutonetMagz.com – Pabrikan mobil asal Jepang, Nissan sejauh ini memiliki 2 mobil sport andalannya untuk berlari-larian kentjang di jalan. Ada Nissan Fairlady Z yang akan dikenalkan pada dunia di akhir bulan ini melalui versi prototipe, nama konsepnya nanti adalah Nissan Z Proto. Kedua, ada Nissan GT-R alias Godzilla yang sudah tidak perlu perkena...
Toyota Sudah Restorasi Sebuah Nissan Skyline GT-R
0
Comments

Toyota Sudah Restorasi Sebuah Nissan Skyline GT-R

AutonetMagz.com – Fanboy Toyota Supra dan Nissan Skyline termasuk dua kubu yang paling sering bersuara soal mobil kebanggaannya masing-masing, namun jika sudah sampai menjelekkan yang lain tanpa alasan dengan pondasi yang kuat atau masuk akal tentu tak elok didengar. Nah, sekarang apa kabarnya jika Toyota sudah merestorasi total sebuah Nissan Sky...
Nissan GT-R dan 370Z Terancam Tutup Usia di Eropa
0
Comments

Nissan GT-R dan 370Z Terancam Tutup Usia di Eropa

AutonetMagz.com – Sebelum pandemi COVID-19, kesehatan dalam tubuh Nissan sendiri bisa dibilang jauh dari kata baik, malah jadi lebih parah gara-gara penyebaran virus yang entah kapan selesainya ini. Drama antara Nissan dan Carlos Ghosn masih banyak diingat, belum lagi penjualan yang terjun bebas di sejumlah pasar. Sebagai akibatnya, Nissan harus ...
Nissan Fairlady Z Baru Ditengarai Punya 480 HP!
0
Comments

Nissan Fairlady Z Baru Ditengarai Punya 480 HP!

AutonetMagz.com – Nissan tahu beberapa produknya sudah tidak bisa dibilang muda lagi, contohnya Nissan GT-R dan Nissan Fairlady Z yang usianya sudah kurang lebih 10 tahunan. Meski keadaan sedang kurang mendukung, tapi Nissan punya tekad yang baik untuk pelan-pelan merancang ulang mobil sport andalannya. Menurut rumor Autocar, harusnya Nissan Fair...
Nissan Belum Tentukan Masa Depan GT-R?
0
Comments

Nissan Belum Tentukan Masa Depan GT-R?

Autonetmagz.com – Mungkin masih bisa dikatakan kalau mobil yang satu ini kembali panas dibicarakan. Selain karena kemunculan versi Nismo terbarunya dengan beberapa improvement pada weight reduction dan bodykit ala versi GT3-nya, sejarah yang dimiliki oleh GT-R termasuk salah satu yang paling menarik diantara sejarah mobil legendaris Japan Dom...
Nissan Bikin Lagi Suku Cadang Ori Nissan Skyline GT-R R34 dan R33
0
Comments

Nissan Bikin Lagi Suku Cadang Ori Nissan Skyline GT-R R34 dan R33

AutonetMagz.com – Memiliki mobil-mobil spesial berarti harus siap dengan segala sesuatunya, tentu saja termasuk perawatan yang jauh dari kata mudah. Mobil seperti Nissan Skyline GT-R R34 dan R33 alias “Godzilla” pun demikian, apalagi yang dibaptis sebagai edisi spesial macam Nismo Z-Tune atau 400R. Nah, bersyukurlah sebagai pemilik R34 dan R3...
Nissan Elektrifikasi Mobil Pada 2022, Termasuk Z Dan GT-R?
0
Comments

Nissan Elektrifikasi Mobil Pada 2022, Termasuk Z Dan GT-R?

Autonetmagz.com – Mari kita kesampingkan terlebih dahulu masalah-masalah yang dihadapi oleh Nissan di Indonesia saat ini. Membahas Nissan secara global, apakah anda ingat bahwa pabrikan roda empat asal Jepang tersebut berkeinginan untuk membuat 40% model mobilnya bertenaga fully electric? Jika anda tidak ingat tentang rencana Nissan perihal...
Nissan : GT-R Generasi Baru Harus Jadi Batu Bata Tercepat di Dunia
0
Comments

Nissan : GT-R Generasi Baru Harus Jadi Batu Bata Tercepat di Dunia

AutonetMagz.com – Meski performanya tak terbantahkan, Nissan GT-R R35 sekarang sudah menjadi mobil tua. Muncul di 2007, facelift di 2012 dan facelift lagi di tahun 2017 tak membuatnya terlihat segar, tapi masih keren tentu saja. Preview soal generasi penerusnya yang diklaim berkode R36 sudah berkali-kali muncul, misalnya dari konsep Nissan 2020 V...
Kepolisian Tochigi Resmi Pakai Nissan GT-R, Gokil!
0
Comments

Kepolisian Tochigi Resmi Pakai Nissan GT-R, Gokil!

AutonetMagz.com – Sejak polisi patroli Dubai memperkenalkan jajaran mobil kencang macam Lykan Hypersport, McLaren 570S, Audi R8, Ferrari FF, Lamborghini Aventador dan Nissan GT-R, banyak yang membayangkan mobil-mobil kencang lain untuk jadi armada kepolisian. Tentu saja sebelum Dubai, negara lain seperti Italia sudah lama pakai Lamborghini Gallar...