Akhiri Tren Negatif, Penjualan Motor di 2018 Naik 500 Ribu Unit
0
Comments

Akhiri Tren Negatif, Penjualan Motor di 2018 Naik 500 Ribu Unit

AutonetMagz.com – Jika kalian tidak tahu, sejak tahun 2015 hingga tahun 2017 penjualan kendaraan roda dua alias motor di Indonesia mengalami penyusutan yang cukup tinggi. Bahkan, tahun 2017 silam sempat menjadi tahun dengan angka penjualan motor terendah sejak tahun 2014 silam. Namun kabar baik muncul pasca capaian wholesales dari kendaraan ...
Kawasaki Akan Perkenalkan Produk Baru Minggu Depan, Z250 Baru?
0
Comments

Kawasaki Akan Perkenalkan Produk Baru Minggu Depan, Z250 Baru?

AutonetMagz.com – Sudah satu tahun lebih sejak kehadiran pertama dari All New Kawasaki Ninja 250 di pasar otomotif tanah air. Dan sudah selama itulah harapan akan kehadiran versi naked dari Kawasaki Ninja yaitu kelarga Z Series pun dinantikan. Yap, apalagi kalau bukan sosok All New Kawasaki Z250. Nah, sebuah kabar pun muncul dimana p...
Kawasaki Indonesia Segarkan Ninja 250SL, Harga Turun 8 Juta!
0
Comments

Kawasaki Indonesia Segarkan Ninja 250SL, Harga Turun 8 Juta!

AutonetMagz.com – Kawasaki Indonesia merupakan pabrikan yang bisa dikatakan menjadi pionir yang meramaikan pasar roda dua di kubikasi 250cc alias seperempat liter. Dengan sosok Kawasaki Ninja-nya, pabrikan yang akrab dengan warna hijau ini menghadirkan dua varian Kawasaki Ninja 250 di tanah air, yaitu Kawasaki Ninja 250 dua silinder, dan jug...
Kawasaki Z400 Dipersiapkan Untuk Tahun 2018 Ini!
0
Comments

Kawasaki Z400 Dipersiapkan Untuk Tahun 2018 Ini!

AutonetMagz.com – Motor – motor di segmen 250cc adalah motor yang saat ini sedang digandrungi di Indonesia. Mengapa? Lihat saja semua merk motor di Indonesia berlomba – lomba menelurkan motor dengan kubikasi seperempat liter sersebut, mulai satu hingga dua silinder, matik ataupun manual, naked ataupun model petualang, hingga mot...
Kawasaki H2 2019 Segera Hadir : Tenaga 228 HP dan Cat Anti Baret!
0
Comments

Kawasaki H2 2019 Segera Hadir : Tenaga 228 HP dan Cat Anti Baret!

Autonetmagz.com – Penggila motor mana sih yang tidak kenal dengan Kawasaki Ninja H2? Pabrikan asal Jepang tersebut telah membuat motor yang menurut saya sedikit overpowered. Kenapa? Karena motor yang dilengkapi dengan supercharger tersebut memiliki top speed hingga 331km/h, tapi itu baru versi road legalnya saja. Lalu untuk versi spesialn...
GIIAS 2018 Test Ride Experience : Motor Apa Saja yang Bisa Dicoba?
0
Comments

GIIAS 2018 Test Ride Experience : Motor Apa Saja yang Bisa Dicoba?

AutonetMagz.com – Jika kalian sadar, ada alasan yang cukup sering disebutkan oleh mereka yang datang ke sebuah pameran otomotif adalah ‘Nyobain mobil atau motor keluaran terbaru‘. Baik yang hanya sekedar iseng dan datang saja hingga benar-benar berkeinginan mencoba mobil atau motor tertentu, pasti memiliki alasan ini. Berbeda kala...
Capaian Penjualan Yamaha R25 Ungguli CBR250RR & Ninja 250
0
Comments

Capaian Penjualan Yamaha R25 Ungguli CBR250RR & Ninja 250

AutonetMagz.com – Sebuah kondisi yang jarang terjadi baru – baru ini terpantau di segmen roda dua di tanah air, khususnya segmen motor sport 250cc. Yap, kita sudah tahu bahwa di segmen ini Honda CBR250RR dan Kawasaki Ninja 250 saling balap membalap untuk urusan penjualan, tanpa menghiraukan bahwa ada satu produk lain yang ikut serta d...
Jumlah Inden New Kawasaki Ninja 250 Masih 150-an Unit
0
Comments

Jumlah Inden New Kawasaki Ninja 250 Masih 150-an Unit

AutonetMagz.com – Jika kita bicara motor dengan kubikasi 250cc dan ber-fairing, maka kita tak bisa menepikan sosok Kawasaki Ninja 250. Yap, branding dari pihak Kawasaki Motor Indonesia (KMI) terhadap Kawasaki Ninja 250 selama sedekade ke belakang memang sangatlah kuat, dan memang berbuah manis. Beberapa orang yang awam di bidang otomotif b...
Master Rem Brembo Bermasalah, Pabrikan Moge Recall Massal
0
Comments

Master Rem Brembo Bermasalah, Pabrikan Moge Recall Massal

AutonetMagz.com – Kalau kalian menggunakan sebuah moge yang sudah keren, dengan kaki – kaki gambot, maka salah satu bagian yang juga akan kalian permanis adalah bagian kaliper rem-nya. Menggunakan kaliper dari produsen terkenal seperti Brembo memang punya nilai ‘prestige’ tersendiri. Namun kali ini nampaknya menggunakan pro...
Motor Jawa 350 Bakal Menyapa India Dibantu Mahindra
0
Comments

Motor Jawa 350 Bakal Menyapa India Dibantu Mahindra

AutonetMagz.com – Meski nama mereknya Jawa, bukan berarti motor ini motor dari Indonesia ya. Ini bukan motor dari Tanah Air Beta, bukan pula motor dari pulau Jawa. Jawa adalah merek motor dari Republik Ceko yang rencananya akan melebarkan sayapnya ke India. Mereka punya produk motor-motor klasik dengan sedikit bumbu kearifan modern, mirip-mirip d...