Tidak Laku, Produksi Honda Accord Dibekukan 11 Hari
AutonetMagz.com – Honda Accord generasi terbaru rupanya sedang terseok-seok di Amerika Serikat. Pada tanggal 1 Maret kemarin, diketahui kalau ada seabrek Accord menumpuk di gudang dealer, dan tingkat persediaan Honda Accord mencapai 104 hari. Dealer Honda di Amerika Serikat menegaskan bahwa salah satu alasan lesunya penjualan Honda Accord 2018 ad...