Nissan Siapkan SUV Listrik Lagi, Lebih Besar dari Ariya!
0
Comments

Nissan Siapkan SUV Listrik Lagi, Lebih Besar dari Ariya!

AutonetMagz.com – Beberapa waktu lalu, Nissan telah memperkenalkan produk terbarunya di segmen mobil listrik yaitu Nissan Ariya. Mobil ini hadir sebagai salah satu alternatif bagih konsumen mereka yang ingin mobil listrik bergaya SUV. Walaupun begitu, pihak Nissan nampaknya tidak akan berhenti sampai disini. Malahan, Nissan sudah berencana un...
Beredar Harga Resmi Hyundai Kona EV, Mulai 674 Jutaan!
0
Comments

Beredar Harga Resmi Hyundai Kona EV, Mulai 674 Jutaan!

AutonetMagz.com – Beberapa waktu lalu dunia otomotif di Indonesia sempat ramai membahas sosok Hyundai Kona EV di Tanah Air yang fotonya beredar di dunia maya. Nah, kali ini muncul informasi menarik, dimana ada pricelist yang menunjukkan harga dari Hyundai Kona EV per bulan Juli 2020 ini. Dan selain Hyundai Kona EV, ada juga harga dari &hellip...
Nissan Ariya : Mulai 680 Jutaan, Bisa Jalan Sejauh 610 km
0
Comments

Nissan Ariya : Mulai 680 Jutaan, Bisa Jalan Sejauh 610 km

AutonetMagz.com – Nissan akhirnya memperkenalkan secara resmi mobil listrik terbaru mereka yang sudah membuat banyak mata memandang sejak Tokyo Motor Show 2019 lalu. Yap, apalagi kalau bukan Nissan Ariya EV. Dan kehadiran Nissan Ariya EV kali ini tentunya menjadi harapan besar bagi Nissan ditengah penurunan penjualan dan juga pandemi COVID-19...
BMW iX3 : SUV Listrik Pertama, Bisa Jalan Sejauh 460 km
0
Comments

BMW iX3 : SUV Listrik Pertama, Bisa Jalan Sejauh 460 km

AutonetMagz.com – Akhirnya, setelah digosipkan beberapa lama, pihak BMW merilis SUV listrik pertama mereka yaitu BMW iX3, dan yang pasti, ini sudah versi produksi massal. Seperti yang kalian lihat di gambar, tak susah mengenali sosok BMW iX3 karena bentuknya yang memang mirip dengan saudara konvensionalnya, BMW X3. Lantas, bagaimana spesifika...
Nissan Tebar Teaser Ariya, Mirip Versi Konsep?
0
Comments

Nissan Tebar Teaser Ariya, Mirip Versi Konsep?

AutonetMagz.com – Masih ingat kan dengan Nissan Ariya? Yap, SUV yang sempat menarik perhatian di Tokyo Motor Show 2019 kemarin kini makin dekat ke realitas. Setelah sebelumnya kami membocorkan prediksi peluncurannya yang akan dihelat bulan depan, kini pihak Nissan mengkonfirmasi dengan menyebar teaser dari SUV bertenaga listrik tersebut. Lant...
Musk : Tesla Model Y 7 Seater Rilis Tahun Ini!
0
Comments

Musk : Tesla Model Y 7 Seater Rilis Tahun Ini!

AutonetMagz.com – Kalian masih ingat dengan sosok Tesla Model Y? Yap, mobil ini adalah crossover yang dijual oleh Tesla bersandingan dengan Tesla Model 3 sebagai mobil yang paling ramah rekening dari Tesla. Dan kini, pabrikan asal Amerika Serikat ini mulai berinovasi lagi dengan basis Tesla Model Y. Dan inovasinya adalah menambah jumlah kursi...
Paten Calon SUV Toyota Bocor, Crossover Listrik!
0
Comments

Paten Calon SUV Toyota Bocor, Crossover Listrik!

AutonetMagz.com – Sebuah paten kembali muncul dan menghebohkan publik, apalagi paten mobil kali ini berasal dari pabrikan sejuta umat, Toyota. Yap, ada 2 buah paten mobil yang bocor ke dunia maya dalam tempo beberapa hari terakhir. Dan menariknya, paten desain mobil milik Toyota ini nampak memperlihatkan bahwa Toyota akan memproduksi sebuah S...
MINI Paceman Akan Menjadi SUV Listrik di China
0
Comments

MINI Paceman Akan Menjadi SUV Listrik di China

AutonetMagz.com – Sebagai salah satu pasar dan pusat otomotif terbesar di dunia, China memang selalu menjadi daya tarik bagi pabrikan otomotif. Dan salah satu yang terang – terangan tertarik untuk berinvestasi lebih di pasar China adalah anak perusahaan BMW yaitu MINI. Dan ini ditunjukkan dengan rencana MINI untuk memproduksi mobil list...
Nissan Ariya Rilis Bulan Depan, IMk Menyusul Desember
0
Comments

Nissan Ariya Rilis Bulan Depan, IMk Menyusul Desember

AutonetMagz.com – Sebagai salah satu pabrikan yang berfokus di segmen kendaraan listrik, Nissan nampaknya tidak akan pernah lelah untuk memperkenalkan produk baru. Setelah memperkenalkan Nissan Kicks terbaru dengan teknologi e-Power bulan lalu, Nissan juga akan memperkenalkan 2 produk bertenaga listrik lainnya di sisa tahun 2020 ini. Keduanya...
Mobil Listrik Hyundai Lebih Kompetitif Daripada Mobil Konvensionalnya
0
Comments

Mobil Listrik Hyundai Lebih Kompetitif Daripada Mobil Konvensionalnya

AutonetMagz.com – Dalam beberapa tahun terakhir, Hyundai bersama dengan kompatriotnya yaitu KIA nampak cukup serius menggarap segmen mobil listrik. Dan nampaknya usaha dari duet asal Negeri Ginseng ini mulai menunjukkan hasil, dimana tingkat kompetitif dari mobil listrik mereka kini telah mengalahkan mobil konvensional atau mobil ICE (interna...