Huawei Beli Deselerator EV, Mau Produksi Mobil Listrik?
0
Comments

Huawei Beli Deselerator EV, Mau Produksi Mobil Listrik?

AutonetMagz.com – Dalam diskusi tim redaksi AutonetMagz di sela – sela GIIAS 2019 kemarin, ada salah satu member yang berceletuk bahwa ke depannya bisa saja pabrikan mobil akan tergerus oleh pabrikan teknologi. Salah satunya karena elektrifikasi makin menjadi, dan harus diakui bahwa perusahaan teknologi punya kans besar bermain di ceruk...
Hadapi COVID-19, KIA Siapkan Mobil Listrik Mungil & Murah Untuk Perkotaan
0
Comments

Hadapi COVID-19, KIA Siapkan Mobil Listrik Mungil & Murah Untuk Perkotaan

AutonetMagz.com – Nampaknya kemunculan COVID-19 di dunia ini bukan hanya memporak-porandakan kondisi keuangan dan ekonomi saja, namun juga mengubah beberapa kebiasaan, termasuk mobilisasi. Jika sebelumnya setiap negara berlomba menghadirkan transportasi umum bersifat massal yang canggih dan modern, kini banyak Pemerintah yang menghimbau untuk...
Toyota Sienta Hybrid Unjuk Gigi Tahun Ini? Atau Malah Voxy?
0
Comments

Toyota Sienta Hybrid Unjuk Gigi Tahun Ini? Atau Malah Voxy?

AutonetMagz.com – Kalau kita bicara mengenai merk mobil mana yang paling serius menggarap segmen mobil hybrid di Indonesia, maka nama Toyota ada dalam urutan teratas. Hal ini dibuktikan dengan usaha nyata mereka untuk memasukkan line up mobil Hybrid mereka dalam beberapa tahun terakhir. Mulai dari Toyota C-HR Hybrid, Toyota Corolla Altis Hybr...
Toyota C-HR EV Resmi Dijual di China, Mulai 490 Jutaan!
0
Comments

Toyota C-HR EV Resmi Dijual di China, Mulai 490 Jutaan!

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan Toyota C-HR EV? Yap, mobil tersebut dikembangkan oleh Toyota untuk menyasar pasar otomotif China. Nah, setelah satu tahun sejak diperkenalkan ke publik, pihak Toyota akhirnya menjual resmi Toyota C-HR EV untuk pasar China. Dan menariknya, Toyota C-HR EV dilepas ke pasaran dengan 5 trim yang dimulai dengan ...
Wuling Hongguang Mini EV Mulai Dijual Bulan Depan, Tapi di China
0
Comments

Wuling Hongguang Mini EV Mulai Dijual Bulan Depan, Tapi di China

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan Wuling Hongguang Mini EV? Kalau lupa, mungkin kalian lebih ingat dengan sosok mobil kotak tapi bertenaga listrik berlogo Wuling. Nah, mobil tersebut ternyata akan mulai dijual oleh pihak SGMW dalam waktu dekat ini, lebih tepatnya bulan depan. Kabarnya, Wuling Hongguang Mini EV akan dijual dengan 3 varian b...
Honda e Berhasil Raih Penghargaan Red Dot Award
0
Comments

Honda e Berhasil Raih Penghargaan Red Dot Award

AutonetMagz.com – Salah satu mobil yang nampaknya akan menjadi mobil ikonik baru dari Honda adalah Honda e. Bukan semata – mata karena mobil ini menjadi mobil listrik pertama yang dijual Honda secara global, melainkan juga karena desainnya yang eye catching dan juga unik. Dan karena desainnya inilah pihak Honda juga baru saja mendapatka...
Honda Akan Rilis 2 Mobil Listrik Hasil Kerjasama Dengan GM
0
Comments

Honda Akan Rilis 2 Mobil Listrik Hasil Kerjasama Dengan GM

AutonetMagz.com – Setelah sebelumnya kami membahas mengenai kerjasama yang terbangun antara BYD dan Toyota yang bertujuan untuk R&D Mobil listrik, kini giliran dari rival senegara dari Toyota yaitu Honda. Honda selama ini sudah bekerja sama dengan General Motor, dan fokus kerjasama mereka adalah pengembangan kendaraan listrik, khususnya u...
Toyota & BYD Resmikan Aliansi Baru, Fokus Mobil Listrik
0
Comments

Toyota & BYD Resmikan Aliansi Baru, Fokus Mobil Listrik

AutonetMagz.com – Pada bulan November 2019 kemarin, kami sempat mengabarkan bahwa Toyota dan BYD akan membentuk sebuah joint venture atau usaha bersama yang akan berfokus di bidang pengembangan mobil listrik. Nah, kali ini pihak Toyota dan BYD telah meresmikan aliansi baru tersebut, dan mulai sekarang keduanya akan bekerja bersama di bawah pa...