Honda Civic Versatilist : Ide Crossover Untuk Sosok Legendaris
0
Comments

Honda Civic Versatilist : Ide Crossover Untuk Sosok Legendaris

AutonetMagz.com – Siapa disini yang tak mengenal sosok Honda Civic? Jika ada, maka kemungkinan besar kalian sedang berada di dalam goa atau kurang menyukai merk berlogo H asal jepang ini beserta produknya. Yap, nama Honda Civic sudah sangat mendunia, bersandingan dengan nama Toyota Corolla yang merupakan seterunya. Dan selama ini, so...
Singapore Motor Show 2019 : Alpine A110, Petarung Kelas Bulu Dari Sudut Biru
0
Comments

Singapore Motor Show 2019 : Alpine A110, Petarung Kelas Bulu Dari Sudut Biru

AutonetMagz.com – Pada acara Singapore Motor Show 2019, kami tertarik pada satu booth kecil yang terletak di antara booth Honda, Infiniti dan Volvo. Ini adalah booth Alpine, merek asal Prancis yang masih ada hubungan darah dengan Renault. Hanya ada satu mobil pameran, yakni compact sportscar Alpine A110, dan mobil ini berhasil menarik perhatian k...
Toyota Supra 2020 : Pertaruhan Orientasi Baru Sang Legenda
0
Comments

Toyota Supra 2020 : Pertaruhan Orientasi Baru Sang Legenda

AutonetMagz.com – Toyota Supra JZA80 terakhir adalah sebuah Grand Touring bermesin 6 silinder, namun kiprahnya harus berakhir di sekitar tahun 2000-an awal. Setelah menelurkan konsep Toyota FT-1, dunia berdecak kagum dan menganggap itu adalah tanda-tanda kembalinya Toyota Supra. Akhirnya, setelah lama menunggu, hasil kolaborasi Toyota dan BMW sud...
Singapore Motor Show 2019 : Toyota RAV4 2019 Anti Desain Konservatif
0
Comments

Singapore Motor Show 2019 : Toyota RAV4 2019 Anti Desain Konservatif

AutonetMagz.com – Sejak generasi baru Toyota RAV4 diperkenalkan, Toyota memutuskan untuk lebih berani dengan desainnya. Tidak lagi main aman dan minim sudut-sudut tegas, kini Toyota RAV4 tampil lebih garang dengan gril ala Toyota Tacoma. Pada acara Singapore Motor Show 2019, kami bersua dengannya langsung dan memang desain gaharnya ini bisa memec...
Singapore Motor Show 2019 : Porsche Bawa Macan 2019 dan Pamerkan E-Performance
0
Comments

Singapore Motor Show 2019 : Porsche Bawa Macan 2019 dan Pamerkan E-Performance

AutonetMagz.com – Menilik Singapore Motor Show 2019 yang digelar di Suntec Singapore Exhibition and Convention Center, ternyata di sini tidak banyak debut perdana atau world premiere seperti di Indonesia, di mana kita pernah melakukan debut perdana bagi beberapa mobil. Meski demikian, itu tidak menyurutkan minat kami untuk melihat apa-apa saja ya...
Inilah Sosok Mercedes-Benz CLA C118, Jauh Lebih Keren
0
Comments

Inilah Sosok Mercedes-Benz CLA C118, Jauh Lebih Keren

AutonetMagz.com – Pada penghujung bulan Oktober 2018 silam kami sudah sempat mengabarkan di artikel khusus mengenai rencana produk baru dari pihak Mercedes-Benz di tahun 2019 ini. Dan kala itu sorotan kami ada pada sosok Mercedes-Benz CLA terbaru, dan Mercedes-Benz GLS terbaru. Nah, nama pertama yang kami sebut kini telah resmi mempertonto...
Ada 2 Unit Proton Exora Bold & Prime di Data Wholesales Gaikindo, Kok Bisa?
0
Comments

Ada 2 Unit Proton Exora Bold & Prime di Data Wholesales Gaikindo, Kok Bisa?

AutonetMagz.com – Sambil menantikan data lengkap dari bulan Januari hingga Desember 2018, kami iseng mengecek ulang data wholesales dari bulan Januari hingga bulan november, dan disana ada sebuah data yang menarik. Proton yang kabarnya akan eksis kembali di 2019 ini mencatatkan dua unit Proton Exora dalam data wholesales di bulan November 2...
Nissan Serena C27 Segera Hadir Tahun Ini, Tak Akan Dirakit Lokal
0
Comments

Nissan Serena C27 Segera Hadir Tahun Ini, Tak Akan Dirakit Lokal

AutonetMagz.com – Sebagai salah satu produk yang menjadi sangat dikenal dan menyumbang angka penjualan yang lumayan, tentu menjadi sebuah pertanyaan mengapa pihak Nissan belum juga melakukan update pada Nissan Serena. Padahal, Nissan Serena C27 yang dijual di luar negeri sudah diperkenalkan lebih dari 2 tahun lalu. Lantas, kapan pihak Nissa...
Teaser Chevrolet Trax 2020, Kayaknya Cakep Nih
0
Comments

Teaser Chevrolet Trax 2020, Kayaknya Cakep Nih

AutonetMagz.com – Keputusan GM Indonesia untuk mendatangkan dan menjual Chevrolet Trax nampaknya tidak sia-sia. Meski memang belum jadi top of the mind kala konsumen small crossover mempertimbangkan untuk membeli mobil di kelas itu, ia sudah bisa menjadi pilihan dengan daya saing kuat berkat spek yang menarik dan harga yang tidak mencekik. Bahkan...
Penjualan Porsche di 2018 Terbaik Sepanjang Sejarah, Panamera Tumbuh Pesat!
0
Comments

Penjualan Porsche di 2018 Terbaik Sepanjang Sejarah, Panamera Tumbuh Pesat!

AutonetMagz.com – Tidak mudah untuk merek-merek perlente menggapai puncak penjualan, apalagi jika sudah berani mengambil keputusan kontroversial. Jaguar dan Land Rover saja kini sedang susah-susahnya hingga harus mengambil langkah efisiensi, Bentley pun tidak bisa dibilang aman-aman saja meski sudah punya Bentayga yang diharapkan memberikan sumba...