Angka Kecelakaan Di Arus Mudik-Balik 2018 Turun 30%
0
Comments

Angka Kecelakaan Di Arus Mudik-Balik 2018 Turun 30%

AutonetMagz.com – Lebaran sudah usai, dan para pemudik juga rata – rata sudah kembali ke kota perantauan mereka masing – masing. Nah, berhubung puncak arus balik juga sudah kita lalui tadi malam, maka kini saatnya kita meihat perkara data kecelakaan yang terjadi selama arus mudik hingga arus balik 2018 ini, apakah bertambah atau ...
Penerapan Tes Psikologi Dalam Penerbitan SIM Ditunda
0
Comments

Penerapan Tes Psikologi Dalam Penerbitan SIM Ditunda

AutonetMagz.com – Dalam satu hingga dua minggu terakhir ini perkara tes psikologi yang akan menjadi salah satu prosedur penerbitan Surat Ijin baik baru ataupun perpanjangan memang menjadi sebuah hal yang ramai diperbincangkan. Awalnya Tes Psikologi akan berlaku efektif mulai tanggal 25 Juni 2018 ini di kawasan Jakarta, namun ternyata rencana...
Kembali ke Indonesia, Ford Langsung Jualan Kendaraan Listrik!
0
Comments

Kembali ke Indonesia, Ford Langsung Jualan Kendaraan Listrik!

AutonetMagz.com – Mobil-mobil kecil seperti Ford Fiesta dan Focus, SUV ladder frame yang keren abis macam Ford Escape atau double cabin gagah Ford Ranger kadang membuat kami kangen dengan Ford di Indonesia. Salah satu yang paling mengena adalah performa mesin 1.000 cc 3 silinder turbo bernama EcoBoost yang larinya tidak terasa seperti mesin 1.000...
Nasib Mitsubishi Delica Saat Ini, Beda Jauh Dengan Di Jepang
0
Comments

Nasib Mitsubishi Delica Saat Ini, Beda Jauh Dengan Di Jepang

AutonetMagz.com – Salah satu strategi pemasaran yang cukup berguna adalah memberikan diferensiasi alias perbedaan antara produk kita denga produk lain, dan hal ini nampaknya cukup dimengerti oleh pihak Mitsubishi dengan menghadirkan Mitsubishi Delica. Mitsubishi Delica sendiri bisa dikatakan tampil beda jika dibandingkan dengan MPV berpintu...
Tes Psikologi Masuk Sebagai Rangkaian Tes SIM
0
Comments

Tes Psikologi Masuk Sebagai Rangkaian Tes SIM

AutonetMagz.com – Sebuah kabar yang menarik muncul dari proses pengurusan Surat Ijin Mengemudi (SIM), baik yang ingin mengajukan pembuatan baru ataupun perpanjangan. Jikalau kita ingin mengajukan SIM baru ataupun perpanjang, biasanya kita diminta melakukan tes kesehatan yang meliputi tes tekanan darah, dan tes mata, maka kini kita juga harus...
Nasib Chevrolet Captiva Saat Ini, Tergerus Perkembangan Jaman
0
Comments

Nasib Chevrolet Captiva Saat Ini, Tergerus Perkembangan Jaman

AutonetMagz.com – Masih melanjutkan bahasan kita mengenai Mobil – mobil yang ada di Indonesia dan nasibnya kini, selanjutnya kita akan membahas mengenai Chevrolet Captiva. Yap SUV milik Chevrolet yang diimpor dari Korea Selatan ini memang sudah cukup lama kita kenal, bahkan selama itu juga belum ada ubahan yang mendasar dan sifatnya m...
Nasib All New KIA Rio Saat Ini, Sedikit Lebih Baik Dari Saudaranya!
0
Comments

Nasib All New KIA Rio Saat Ini, Sedikit Lebih Baik Dari Saudaranya!

AutonetMagz.com – Seperti yang sudah kami janjikan sebelumnya, setelah membahas nasib dari All New Hyundai i20, kami akan membahas juga mengenai saudara satu induk dan satu negaranya, yaitu All New KIA Rio. Mobil ini sejatinya punya karakter yang sama dengan All New Hyundai i20, usianya masih muda, tampangnya cakep, dan juga harganya masih 1...
Nasib All New Hyundai i20 Saat Ini, Modal Cakep Tapi Minim Fitur
0
Comments

Nasib All New Hyundai i20 Saat Ini, Modal Cakep Tapi Minim Fitur

AutonetMagz.com – Kita kembali lagi di segmen yang membahas nasib dari mobil – mobil anti mainstream yang dijual di Indonesia, dan kini kami akan membahas tentang sebuah hatchback cakep asal Korea Selatan, yang sejatinya tak diproduksi di Negeri Ginseng tersebut, melainkan di Negeri Bollywood, India. Dan inilah sosok dari All New Hyu...
Nissan Grand Livina Berbasis Xpander Disiapkan Untuk Awal 2019
0
Comments

Nissan Grand Livina Berbasis Xpander Disiapkan Untuk Awal 2019

AutonetMagz.com – Judul diatas nampaknya adalah salah satu judul yang sangat dinantikan oleh para konsumen dan pecinta otomotif di Indonesia, selain masalah kehadiran generasi terbaru LMPV Astra. Bagaimana tidak, sejak 2007 silam hingga saat ini Nissan Grand Livina hanya mendapatkan ubahan yang tak terlalu drastis, dan membuatnya menjadi bul...
Nasib Volkswagen Polo Saat Ini, Butuh Model Baru!
0
Comments

Nasib Volkswagen Polo Saat Ini, Butuh Model Baru!

AutonetMagz.com – Jikalau kalian kami minta untuk menyebutkan small hatchback apa yang pernah ataupun masih dijual di Indonesia, pasti nama Honda Jazz dan Toyota Yaris akan kalian sebutkan terlebih dahulu, baru setelahnya ada nama – nama macam Suzuki Baleno, Suzuki Swift, Ford Fiesta, Hyundai Grand Avega hingga KIA Rio. Nah, ada sebu...