Perang Tak Juga Usai, Toyota Tutup Permanen Pabrik di Russia
0
Comments

Perang Tak Juga Usai, Toyota Tutup Permanen Pabrik di Russia

AutonetMagz.com – Perang yang terjadi antara Russia dengan Ukraina memang berdampak pada banyak aspek kehidupan, mulai dari harga komoditas pangan yang naik, harga BBM yang naik, hingga terhambatnya rantai pasok di industri otomotif. Salah satu pabrikan otomotif yang memiliki pabrik perakitan di Russia adalah Toyota, dan kini Toyota telah men...
Penjualan EV di GIIAS 2022 Tokcer, Lampaui Penjualan Selama 2021
0
Comments

Penjualan EV di GIIAS 2022 Tokcer, Lampaui Penjualan Selama 2021

AutonetMagz.com – Sejak tahun 2020 silam, sejumlah pabrikan mobil di Indonesia nampak cukup ngegas di segmen electrified vehicle alias EV. Mulai dari model berteknologi Hybrid alias HEV, lalu model PHEV, hingga model BEV alias full EV. Sejak itu, awareness publik akan teknologi elektrifikasi pun mulai terbangun, dan momen GAIKINDO Indonesia I...
Gallery Honda SUV RS Keliling Jatim, Dari Malang Sampai Mojokerto
0
Comments

Gallery Honda SUV RS Keliling Jatim, Dari Malang Sampai Mojokerto

AutonetMagz.com – Di gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2022 kemarin, Honda Prospect Motor (HPM) dan Honda Surabaya Center (HSC) memajang mobil konsep mereka yang berbentuk small SUV. Mobil yang dikembangkan dari Honda SUV RS Concept ini sendiri akan segera diperkenalkan ke publik dalam waktu dekat. Dan versi ...
Yamaha Jatim Gelar bLU cRU Community Fun Riding Experience, Pakai WR155R!
0
Comments

Yamaha Jatim Gelar bLU cRU Community Fun Riding Experience, Pakai WR155R!

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan bLU cRU? Yap, bLU cRU adalah sebuah wadah yang dibuat oleh pihak Yamaha untuk memfasilitasi setiap kegiatan dari pecinta motor Yamaha, terutama di segmen sport dan trail. Nah, kali ini pihak Yamaha Jatim kembali menggelar kegiatan yang melibatkan bLU cRU yaitu melalui bLU cRU Community Fun Riding Experienc...
Suzuki Raih 452 SPK Selama GIIAS Surabaya 2022, Ertiga Paling Laris!
0
Comments

Suzuki Raih 452 SPK Selama GIIAS Surabaya 2022, Ertiga Paling Laris!

Surabaya, AutonetMagz.com – Walaupun gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2022 telah resmi berakhir pada hari Minggu kemarin, namun masih ada sejumlah bahasan menarik yang bisa kita bahas. Salah satunya adalah peforma penjualan, dimana Suzuki melaporkan bahwa mereka berhasil meraup hampir 500 SPK dalam 5 hari pe...
Suzuki Satria F150 Dapat Opsi Warna Baru, Kapan Ganti Model?
0
Comments

Suzuki Satria F150 Dapat Opsi Warna Baru, Kapan Ganti Model?

AutonetMagz.com – Kalian masih ingat dengan Suzuki Satria F150? Yap, motor berbentuk Ayago a.k.a Ayam Jago ini memang nampak sudah mulai kehilangan pamornya di jagad roda dua tanah air. Kondisi ini memang nampaknya sebagai imbas agak pasifnya Suzuki di segmen roda 2 nasional dengan minimnya inovasi produk baru. Walaupun begitu, Suzuki Indones...
GIIAS Surabaya 2022 Sukses Gaet Hampir 33 Ribu Pengunjung
0
Comments

GIIAS Surabaya 2022 Sukses Gaet Hampir 33 Ribu Pengunjung

Surabaya, AutonetMagz.com – Bagi kalian publik Jawa Timur, khususnya Surabaya, maka minggu lalu adalah momen yang cukup menggembirakan karena gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2022 telah resmi diselenggarakan. Tim AutonetMagz sendiri menjadi saksi betapa padatnya pengunjung di GIIAS Surabaya tahun ini, dan be...
DFSK Glory 580 Dapat Teknologi PHEV di China, Indonesia Gimana?
0
Comments

DFSK Glory 580 Dapat Teknologi PHEV di China, Indonesia Gimana?

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan nama DFSK Glory 580? Yap, SUV pertama dari DFSK di Indonesia itu memang sempat menggoda banyak konsumen di Tanah Air, walaupun juga sempat diterpa isu tak sedap mengenai gagal menanjak. Nah, kali ini ada kabar menarik dari DFSK Glory 580, dimana veri Chinanya yaitu Fengguang 580 dikabarkan akan mendapatkan...
Baojun City Play : SUV Listrik Sekelas Suzuki Jimny Versi Wuling
0
Comments

Baojun City Play : SUV Listrik Sekelas Suzuki Jimny Versi Wuling

AutonetMagz.com – Dalam beberapa tahun terakhir, Wuling nampak cukup berani untuk bereksperimen di segmen kendaraan listrik. Lihat saja kesuksesan jajaran Baojun E Series mereka seperti E100, E200 hingga E300. Belum lagi meledaknya penjualan Wuling Hongguang Mini EV, plus inovasi berupa Wuling Air EV di Indonesia. Nah, kali ini, Wuling kembal...
All New Mitsubishi ASX : Ini Mah Rebadge Doang!
0
Comments

All New Mitsubishi ASX : Ini Mah Rebadge Doang!

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan nama Mitsubishi Outlander Sport? Yap, SUV kompak dari Mitsubishi yang sempat dijual di Indonesia beberapa tahun silam itu memang cukup dikenal pada masanya. Sayangnya, eksistensi Mitsubishi Outlander Sport harus terhenti karena lambatnya kehadiran generasi terbaru dan munculnya Mitsubishi Eclipse Cross. Na...