Hyundai Tandatangani MoU di Bidang Advanced Air Mobility
0
Comments

Hyundai Tandatangani MoU di Bidang Advanced Air Mobility

AutonetMagz.com – Hyundai Motor Group menandatangani MoU dengan Otoritas Ibu Kota Nusantara (OIKN) untuk bekerja sama membangun ekosistem mobilitas Advanced Air Mobility (AAM) di Indonesia. MoU tersebut dilakukan pada saat perhelatan B20 Summit di Bali Nusa Dua Convention Center, Indonesia. Penandatangan MoU tersebut dihadiri oleh Jaiwon S...
Komunitas Honda Jelajahi Pulau Lombok Menuju WSBK dan IATC Mandalika
0
Comments

Komunitas Honda Jelajahi Pulau Lombok Menuju WSBK dan IATC Mandalika

AutonetMagz.com – Puluhan bikers Honda hadir di Mandalika untuk mendukung langsung para pebalap binaan Astra Honda Motor (AHM) di Idemitsu Asia Talent Cup 2022. Sekaligus juga meramaikan gelaran balap dunia MOTUL FIM Superbike World Championship 2022. Sebagai upaya memperkuat kebersamaan sesama bikers dan kontribusi mendukung UMKM lokal, kegi...
Utamakan Keamanan Perjalanan, Grab Kembangkan Fitur Keselamatan
0
Comments

Utamakan Keamanan Perjalanan, Grab Kembangkan Fitur Keselamatan

AutonetMagz.com – Grab menyematkan fitur keselamatan pada aplikasinya untuk melindungi pengguna selama di perjalanan. Lima diantaranya adalah layanan telepon bebas pulsa, fitur chat dengan sensor kata otomatis, fitur bagikan informasi perjalanan, fitur untuk memastikan penumpang berada dalam rute yg sesuai, hingga sistem pengingat waktu istir...
Hyundai dan PT Adaro Tandatangani MoU untuk Amankan Persediaan Aluminium
0
Comments

Hyundai dan PT Adaro Tandatangani MoU untuk Amankan Persediaan Aluminium

AutonetMagz.com – Hyundai Motor Company dan PT Adaro Minerals Indonesia, Tbk. (AMI) telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) untuk komitmen pengamanan ketersediaan aluminium. Hal ini ditujukan untuk menghadapi meningkatnya permintaan alumunium untuk manufaktur mobil. Kerja sama ini juga untuk membangun sistem kerja sama terk...
Toprak Razgatlıoğlu Berjaya dengan Kemenangan Race 1 di Mandalika
0
Comments

Toprak Razgatlıoğlu Berjaya dengan Kemenangan Race 1 di Mandalika

AutonetMagz.com – Juara bertahan FIM World Superbike dan pembalap PATA Yamaha with Brixx WorldSBK, Toprak Razgatlıoğlu tampil dengan mendominasi setiap sesi trek dan meraih kemenangan race 1. Rekor pole position baru di trek tercipta dan merupakan margin pole terbesar (1,052 detik dari Jonathan Rea di P2) yang tercatat di WSBK selama 15 tah...
DFSK Presentasikan Kemampuan Gelora E Di PKBLBB
0
Comments

DFSK Presentasikan Kemampuan Gelora E Di PKBLBB

AutonetMagz.com – Keikutsertaan DFSK dalam Pameran Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (PKBLBB) merupakan rangkaian aktivitas dari DFSK Gelora E. Mobil tersebut ikut serta dalam touring Jakarta – Bali bersama Kementerian Perhubungan selama 5 hari perjalanan. Tujuannya untuk menunjukan kemampuan sekaligus membuktikan bahwa kendar...
Hyundai i30 N Jadi Safety Car World Superbike (WorldSBK) Mandalika 2022
0
Comments

Hyundai i30 N Jadi Safety Car World Superbike (WorldSBK) Mandalika 2022

Lombok, AutonetMagz.com – Hyundai Motor Company melalui Hyundai Motorsport menampilkan Hyundai i30 N sebagai safety car World Superbike (WorldSBK) 2022. Acara ini digelar pada 11-13 November 2022 di Sirkuit Internasional Mandalika. Kolaborasi antara Hyundai dan World Superbike terjalin sejak 2019, di mana Hyundai N bertugas sebagai safety car...
Mitsubishi Selenggarakan Event “Life’s Adventure Park”
0
Comments

Mitsubishi Selenggarakan Event “Life’s Adventure Park”

AutonetMagz.com – Event ini diselenggarakan di area parkir Lobby Timur Mall Gandaria City selama dua hari. Tepatnya pada hari Sabtu dan Minggu tanggal 12-13 November 2022. Event ini dapat diikuti oleh masyarakat secara gratis sebagai salah satu bentuk nyata dari komitmen MMKSI dalam menemani life’s adventure masyarakat Indonesia. Selain itu...
Ferrari Ciptakan ESP dengan Tactile Feedback Untuk Supercar EV
0
Comments

Ferrari Ciptakan ESP dengan Tactile Feedback Untuk Supercar EV

AutonetMagz.com – Tidak perlu diragukan lagi kalau Ferrari telah menguasai seni dari kendali sasis elektronik. Dengan sentuhan “manettino” yang dipasang di roda kemudi, Anda dapat mengubah dinamika Ferrari anda agar sesuai dengan kondisi berkendara. Dengan mengutak-atik suspensi adaptif, transmisi, mesin, respon gearbox, serta set...