Volkswagen : Audi Segera Pegang Kendali Bentley!
0
Comments

Volkswagen : Audi Segera Pegang Kendali Bentley!

AutonetMagz.com – Sejak virus corona muncul di bumi kita, dunia bak menjadi sangat menantang bagi industri otomotif, khususnya untuk sektor mobil mewah. Segala macam manuver dilakukan oleh pabrikan mobil demi dapat bertahan dan menghadapi tantangan yang ada akibat pandemi COVID-19. Hal tersebut relate, dengan rencana terbaru salah satu konglo...
Volkswagen Taos : SUV Kompak & Murah dari VW!
0
Comments

Volkswagen Taos : SUV Kompak & Murah dari VW!

AutonetMagz.com – Jika berbicara segmen crossover, konsumen otomotif selalu memiliki keinginan yang tak terpuaskan. Dan salah satu produsen mobil raksasa asal Jerman, Volkswagen menanggapinya dengan menambah jajaran SUV crossover mereka, yaitu VW Taos 2022. VW Taos merupakan crossover yang bertubuh kompak, namun terlihat lebih dewasa dibandin...
VW Tinjau Masa Depan Lamborghini, Bugatti dan Ducati
0
Comments

VW Tinjau Masa Depan Lamborghini, Bugatti dan Ducati

AutonetMagz.com – Untuk merek-merek level atas, VW Group bisa dibilang sebagai salah satu sultan di dunia otomotif. Merek-merek perlente seperti Porsche, Lamborghini, Bugatti dan Ducati berada di bawah payung VW Group. Namun di saat ini, VW harus memikirkan ulang masa depan Lamborghini, Ducati dan Bugatti menghadapi era kendaraan listrik yang sem...
Volkswagen & Peugeot Catatkan Pertumbuhan Positif di Indonesia
0
Comments

Volkswagen & Peugeot Catatkan Pertumbuhan Positif di Indonesia

AutonetMagz.com – Pandemi COVID-19 masih belum beranjak dari muka bumi ini, termasuk dari Negeri kita tercinta. Dan kehadiran pandemi telah berhasil memukul telak industri otomotif dalam negeri. Ini terbukti dengan banyaknya angka minus saat kami mengakses data GAIKINDO, baik wholesales, retail, hingga produksi dan ekspor. Namun, kami melihat...
Volkswagen Berambisi Kalahkan Angka Produksi EV Tesla
0
Comments

Volkswagen Berambisi Kalahkan Angka Produksi EV Tesla

Autonetmagz.com – Volkswagen (VW) Group merupakan salah satu perusahaan konglomerat terbesar di dunia dengan kepemilikan mereka atas nama-nama seperti Audi, Porsche, Lamborghini dan masih banyak lagi. Lantas, raksasa Jerman tersebut ingin mencicipi segmen mobil listrik atau EV (Electric Vehicle) yang sangat kompetitif dimana mereka memiliki s...
Volkswagen Segera Kuasai Penuh Saham Audi
0
Comments

Volkswagen Segera Kuasai Penuh Saham Audi

AutonetMagz.com – Sudah lebih dari 55 tahun pihak Volkswagen AG menjadi pemilik mayoritas dari brand senegara mereka yaitu Audi. Namun, hingga detik ini, VW masih berstatus sebagai pemegang saham mayoritas saja, bukan sebaga pemilik penuh dari Audi. Walaupun begitu, dalam waktu dekat status ini sanga mungkin berubah, karena pihak VW sedang be...
Tanpa Ford, VW Amarok Dipastikan Tinggal Kenangan
0
Comments

Tanpa Ford, VW Amarok Dipastikan Tinggal Kenangan

AutonetMagz.com – Sedikit membuka informasi lawas, Ford dan Volkswagen tahun lalu sempat mengumumkan bahwa keduanya akan bekerja sama untuk mengembangkan segmen komerisal, dan salah satunya adalah mengembangkan generasi terbaru dari VW Amarok. FYI, VW Amarok adalah sebuah double cabin yang dijual oleh pabrikan asal Jerman tersebut, tapi tidak...
Jetta : Merk Murah VW Yang Siap Ekspansi, Ke Asia Tenggara? Indonesia?
0
Comments

Jetta : Merk Murah VW Yang Siap Ekspansi, Ke Asia Tenggara? Indonesia?

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan nama Jetta? Jika sebagian dari kalian mengenal nama ‘Jetta’ sebagai versi sedan dari VW Golf, maka kalian tidak salah. Namun, Jetta yang akan kami bahas kali ini bukan merujuk pada sebuah produk, namun pada sebuah brand yang masih ada di bawah naungan dari Volkswagen AG. Jetta sendiri adalah su...
Akibat COVID-19, VW Bakar Uang 36 T Per Minggu
0
Comments

Akibat COVID-19, VW Bakar Uang 36 T Per Minggu

AutonetMagz.com – Gara-gara virus COVID-19 atau dikenal juga sebagai virus Corona, semua kena imbasnya. Semua, mau yang kecil hingga yang besar sekalipun. Contoh kecilnya bisa dilihat di sekitar kita, kalau contoh besarnya? Salah satunya datang dari VW Group, yang sekarang sedang kalang kabut akibat virus ini. Sebenarnya bukan hanya VW yang kalan...
Test Drive VW Tiguan Allspace 2020 Jakarta-Bandung
0
Comments

Test Drive VW Tiguan Allspace 2020 Jakarta-Bandung

AutonetMagz.com – Kami tak pernah menyangka kalau VW bisa memperkenalkan sebuah mobil yang memiliki value menarik, apalagi di Indonesia di mana stereotip merek Eropa dianggap sebagai mobil mewah yang harganya mahal, baik harga beli maupun perawatan. Namun saat VW Tiguan Allspace muncul di GIIAS 2019 dengan banderol sekitar 600 jutaan, kami cukup ...