Porsche Panamera Facelift Meluncur 26 Agustus Nanti
0
Comments

Porsche Panamera Facelift Meluncur 26 Agustus Nanti

AutonetMagz.com – Porsche ingin memastikan bahwa sedan non-listrik 4 pintu andalannya, Porsche Panamera tetap eksis di tengah gempuran sedan-sedan sejenis yang bermunculan. Pada tanggal 26 Agustus 2020 nanti, Porsche akan memperkenalkan Panamera facelift. Meski facelift, jangan lupa kalau merek yang kita bicarakan ini adalah Porsche, merek yang b...
Porsche : 911 Hybrid Akan Datang, Takdir Mesin N/A Terdesak
0
Comments

Porsche : 911 Hybrid Akan Datang, Takdir Mesin N/A Terdesak

AutonetMagz.com – Porsche 911 adalah salah satu ikon otomotif dunia yang mudah dikenali dan berusia panjang. Setelah puluhan tahun menjalani perannya sebagai mobil sport, ia terus berubah mengikuti perkembangan jaman meski penerimaannya tidak selalu mudah. Saat Porsche memperkenalkan mesin berpendingin air, fansnya ribut. Saat setirnya pakai EPS,...
Porsche Cayenne GTS, Penengah yang Masuk Akal
0
Comments

Porsche Cayenne GTS, Penengah yang Masuk Akal

AutonetMagz.com – Model GTS Porsche selalu menjadi jembatan antara versi terbawah dan teratas tiap modelnya, tak terkecuali buat SUV Porsche Cayenne GTS baru ini. Porsche membuat Cayenne GTS sebagai jawaban apabila Cayenne biasa dinilai kurang ini dan itunya tapi Cayenne Turbo – atau bahkan Cayenne Turbo S e-hybrid – terlalu berlebihan. Jadil...
Porsche 911 Targa 4S Heritage Design Edition Hanya 992 Unit Saja!
0
Comments

Porsche 911 Targa 4S Heritage Design Edition Hanya 992 Unit Saja!

AutonetMagz.com – Porsche sudah meluncurkan 911 generasi 992 dan sampai saat ini, sudah ada 3 varian untuk 911 terbaru, yakni 911 Carrera, 911 Turbo dan 911 Targa. di antara ketiganya, Porsche 911 Targa adalah yang paling menarik, karena ia memadukan desain atap terbuka yang khas oleh Porsche yang disebut dengan Targa. Untuk merayakan sejarah...
Porsche : Mesin Flat 4 Cayman dan Boxster Bantu Eksistensi Mereka
0
Comments

Porsche : Mesin Flat 4 Cayman dan Boxster Bantu Eksistensi Mereka

AutonetMagz.com – Porsche meneruskan generasi Cayman dan Boxster menggunakan tambahan nama 718 dan untuk pertama kalinya, memperkenalkan mesin flat-4 turbo berkapasitas 2.000 cc untuk varian standar dan T serta 2.500 cc untuk varian S dan GTS. Tidak diragukan lagi mesin ini kencang, namun suaranya benar-benar bukan suara Porsche, mirip suara Suba...
Porsche Indonesia Rencanakan 6 Mobil Baru di 2020, Ada Taycan!
0
Comments

Porsche Indonesia Rencanakan 6 Mobil Baru di 2020, Ada Taycan!

AutonetMagz.com – Tahun 2020 menjadi tahun yang harusnya bisa sangat berarti bagi Porsche Indonesia, karena mereka rencananya akan menghadirkan banyak mobil baru di Indonesia. Bukan hanya satu atau dua, tapi enam. Ya, ada 6 mobil baru yang akan hadir dari Porsche untuk pasar Indonesia. Andai pandemi coronavirus ini tidak ada, harusnya ini akan ja...
Penjualan Porsche Turun 5 Persen Akibat Coronavirus
0
Comments

Penjualan Porsche Turun 5 Persen Akibat Coronavirus

AutonetMagz.com – Dunia sedang melawan virus COVID-19 atau Coronavirus, sebab virus ini menyerang semua aspek kehidupan, termasuk dunia otomotif. Sudah lebih dari sekali kita dengar kalau pabrik berhenti produksi sementara atau ada penurunan penjualan dari beberapa merek. Porsche baru-baru ini mengumumkan hasil penjualan globalnya di 3 bulan pert...
Sosok Penerus Porsche 918 Bocor, Ujung Tombak Baru?
0
Comments

Sosok Penerus Porsche 918 Bocor, Ujung Tombak Baru?

AutonetMagz.com – Sepak terjang Porsche dalam membuat senjata pamungkas sebagai ujung tombak jajaran model mereka bisa ditarik garis saat Porsche 959 pertama kali muncul. Tidak lupa dengan kehadiran 911 GT1, Porsche Carrera GT dan Porsche 918 Spyder. Pasca Porsche 918 Spyder unit ke-918 alias unit terakhir selesai dibuat tahun 2015, Porsche belum...
Porsche : Mesin 4.000 cc Flat 6 Kami Akan Bertahan Hingga 2026
0
Comments

Porsche : Mesin 4.000 cc Flat 6 Kami Akan Bertahan Hingga 2026

AutonetMagz.com – Jika ada hal yang kurang berkenan dengan duet Porsche 718 Cayman dan Boxster, itu adalah suara mesin flat 4 turbonya. Hanya suara mesinnya saja ya. Performa dan respon dari mesin 2.000 cc serta 2.500 cc flat 4 turbo milik 718 Boxster dan Cayman memanglah bagus, tapi suaranya bukan suara yang berkharisma dan merdu …
Porsche Indonesia Resmikan Kehadiran Porsche 911 992 ke Publik
0
Comments

Porsche Indonesia Resmikan Kehadiran Porsche 911 992 ke Publik

AutonetMagz.com – Generasi kedelapan Porsche 911 yang berkode 992 sebenarnya sudah hadir sejak beberapa bulan yang lalu, namun kehadirannya kini diresmikan ke publik sekarang. Porsche Indonesia merayakan kehadiran Porsche 911 baru di Eurokars Gallery, Plaza Indonesia. Selain Porsche 911, Porsche Macan baru juga turut hadir untuk menemani kehadira...