Fitur Baru Google Maps Kini Makin Mudahkan Pemilik EV!
0
Comments

Fitur Baru Google Maps Kini Makin Mudahkan Pemilik EV!

AutonetMagz.com – Google baru saja meluncurkan sebuah fitur yang dirancang untuk mempermudah para pemilik mobil listrik atau EV. Jika mobil anda sudah dilengkapi Google built-in seperti dari GM, Renault, Polestar, dan Volvo maka akan ada fitur baru yang menampilkan stasiun pengisian di hasil pencarian. Contohnya, jika Anda menelusuri pom bens...
Mulai Tahun Depan, BMW Akan Gunakan OS Android di Mobil Mereka
0
Comments

Mulai Tahun Depan, BMW Akan Gunakan OS Android di Mobil Mereka

AutonetMagz.com – Semakin hari, perkembangan di industri otomotif tentunya makin canggih dan menawarkan opsi yang memudahkan penggunanya. Termasuk penggunaan sistem infotainment yang makin ke sini makin mudah dan melingkupi banyak informasi penting. Oleh karenanya, OS yang digunakan di sebuah sistem infotainment tentunya harus memiliki peform...
Google : Toyota Adalah Merek Mobil Paling Dicari di Dunia Selama 2021
0
Comments

Google : Toyota Adalah Merek Mobil Paling Dicari di Dunia Selama 2021

AutonetMagz.com – Nampaknya tahun 2021 adalah tahun yang harus disyukuri oleh pabrikan berlogo tripel elips asal Jepang, Toyota. Setelah sebelumnya mereka meraih rekor dengan mengalahkan GM di pasar Amerika Serikat, kini Toyota juga mendapatkan titel sebagai merek mobil paling dicari di seluruh dunia. Capaian ini diraih Toyota berdasarkan dat...
Mobil Mewah Ini Siap Pasang YouTube Buat Nonton Konten!
0
Comments

Mobil Mewah Ini Siap Pasang YouTube Buat Nonton Konten!

AutonetMagz.com – Segala macam konten bisa kita simak di YouTube saat ini. Mulai dari konten masak, mukbang, gosip, game dan otomotif, semuanya ada. Menonton video di YouTube saat istirahat pun sudah jadi kebiasaan, entah untuk sekedar hiburan atau mencari informasi tertentu. Penumpang yang sedang suntuk saat perjalanan jauh pun kadang menghibur ...
Huawei Terjun ke Dunia Mobil, Tanam Modal 1 Miliar Dollar!
0
Comments

Huawei Terjun ke Dunia Mobil, Tanam Modal 1 Miliar Dollar!

Penulis : Franco Reynaldi AutonetMagz.com – Kala masa depan sudah semakin terlihat, para merek otomotif bukan satu-satunya yang memegang peranan dalam dunia transportasi masa depan. Perusahaan lain juga turut berperan, mulai dari perusahaan listrik, perusahaan komunikasi hingga perusahaan gadget. Bukan apa-apa, coba lihat betapa banyaknya fungsi ...
Toyota Menjadi Merk Paling Dicari di Google Global, Honda di Indonesia
0
Comments

Toyota Menjadi Merk Paling Dicari di Google Global, Honda di Indonesia

AutonetMagz.com – Perkembangan jaman sudah sangat pesat, dan peran Internet sebagai jembatan untuk mengakses seluruh penjuru dunia nampaknya memang sudah menjadi hal yang tak terpisahkan dari kehidupan manusia. Jaman old, jikalau kita ingin mencari informasi tentang sebuah mobil, pilihannya adalah mendatangi diler dan bertanya pada tenaga p...
Google Assistant Hadir di Android Auto, Siap Lawan Amazon Alexa
0
Comments

Google Assistant Hadir di Android Auto, Siap Lawan Amazon Alexa

AutonetMagz.com – Beberapa pabrikan mobil kini sudah cukup concern dengan perkara konektivitas dan infotainment yang disediakan di dalam sebuah mobil produksinya. Ya, hal ini menjadi salah satu faktor sentral di dalam mobil jaman now dimana headunit atau sistem infotainment sebuah mobil kini tak hanya sekedar memutar musik saja, namun jug...
Ford Dan Google Ajak Pengemudi Rasakan Dampak Distracted Driving
0
Comments

Ford Dan Google Ajak Pengemudi Rasakan Dampak Distracted Driving

AutonetMagz.com – Pernah mendengar istilah Distracted Driving? Kalau kalian pembaca setia kami, pasti kalian tahu apa yang kami maksudkan. Baru beberapa waktu lalu kami mengangkat artikel terkait bahayanya sebuah sistem infotainment yang menyebabkan pengendara teralihkan fokusnya dari setir dan jalan. Dan kini Ford dan Google telah bekerja ...
Google Indonesia Beberkan Top 3 Aspek Penting Konsumen Mobil Baru
0
Comments

Google Indonesia Beberkan Top 3 Aspek Penting Konsumen Mobil Baru

AutonetMagz.com – Beberapa waktu lalu, Google Indonesia menggandeng Toyota untuk menyampaikan kepada khalayak mengenai tren riset dan kebiasaan konsumen sebelum memutuskan untuk membeli mobil baru. Dengan kemudahan mengakses internet dewasa ini plus harga paket internet yang lebih murah dibanding beberapa tahun lalu, internet punya andil penting ...