Xiaomi Ungkap Konsep Mobilnya di Agustus 2022, Buat Kaum Mending Nih!
0
Comments

Xiaomi Ungkap Konsep Mobilnya di Agustus 2022, Buat Kaum Mending Nih!

AutonetMagz.com – Rasanya setiap hari makin banyak saja merek asal China yang mengumumkan mobil baru atau yang mobilnya tiba-tiba menarik perhatian meski sudah ada dari lama. Kali ini, kita tidak membicarakan merek mobil China seperti Wuling, DFSK, MG atau Chery, namun merek yang sejak awal tidak bikin mobil jadi ikut bikin mobil. Sebut saja Xiao...
xEV Center : Pusat Belajar Mobil Listrik Dari Toyota Untuk Indonesia
0
Comments

xEV Center : Pusat Belajar Mobil Listrik Dari Toyota Untuk Indonesia

AutonetMagz.com – Perkembangan elektrifikasi di segmen otomotif, khususnya roda 4 nampak cukup kencang dalam beberapa tahun terakhir. Entah mengapa, munculnya pandemi nampak menjadi katalis bagi segmen bertenaga setrum ini. Oleh karenanya, penting bagi setiap stakeholder di dunia otomotif untuk bisa belajar dan keep up dengan elektrifikasi ke...
Toyota bZ4X AWD Tidak Bisa Fast-Charging Dalam Cuaca Ekstrim!
0
Comments

Toyota bZ4X AWD Tidak Bisa Fast-Charging Dalam Cuaca Ekstrim!

AutonetMagz.com – Toyota bZ4X tersedia dengan penggerak AWD, tetapi pemiliknya mungkin akan kesulitan bila berada dalam cuaca dingin dalam kondisi darurat. Toyota mengkonfirmasi bahwa ketika suhu turun di bawah 32 derajat Fahrenheit, fast-charging DC mungkin tidak berfungsi pada model AWD. Pada fitur fast-charging DC tersebut dapat mengisi da...
BMW Godok Rangka Baru Khusus Mobil Listrik, Ini Namanya!
0
Comments

BMW Godok Rangka Baru Khusus Mobil Listrik, Ini Namanya!

AutonetMagz.com – BMW sedang gencar-gencarnya memperkenalkan jajaran mobil listrik baru dalam keluarga BMW i. Sampai saat ini, mobil listrik BMW i terdiri dari BMW iX3 dan BMW iX yang berjenis SUV dan BMW i4 yang berjenis sedan, atau BMW lebih suka disebut sebagai Gran Coupe. Meski punya mesin-mesin gahar lain, BMW juga ingin jadi pemimpin &helli...
Porsche Awali Tahun 2022 Dengan Hasil 68 Ribu Mobil
0
Comments

Porsche Awali Tahun 2022 Dengan Hasil 68 Ribu Mobil

AutonetMagz.com – Porsche sedang mengalami proses yang menarik untuk diminati. Beberapa waktu yang lalu, Porsche Cayenne hasil CKD Malaysia sudah selesai dibuat, lalu merek asal Jerman ini berinisiatif untuk memperbanyak mobil dengan teknologi elektrifikasi. Setelah Porsche Taycan, mobil sport Porsche 718 Cayman dan Boxster bertenaga listrik adal...
Langkah Lanjutan Honda Untuk Visi Elektrifikasi di Masa Depan
0
Comments

Langkah Lanjutan Honda Untuk Visi Elektrifikasi di Masa Depan

AutonetMagz.com – Dalam sebuah konferensi pers yang diadakan di Tokyo, Jepang, pada 12 April 2022 lalu, Honda Motor Co., Ltd. menyampaikan rencana lanjutannya yang sehubungan dengan visi elektrifikasinya di masa depan. Dalam acara tersebut, Honda menyampaikan rencana untuk meluncurkan hingga 30 mobil berbasis listrik secara global pada tahun ...
Ini Hyundai Palisade Facelift 2023!
0
Comments

Ini Hyundai Palisade Facelift 2023!

AutonetMagz.com – Bintang SUV besar baru di Indonesia, Hyundai Palisade ternyata akan mendapatkan peremajaan untuk menjaga pamornya. Mobil besar ini sudah mudah untuk dijumpai di belantara ibukota sebagai SUV yang dinilai gagah, berwibawa dan menawarkan paket yang cukup oke. Tak terasa, mobil yang masih bersaudara dengan KIA Telluride ini sudah m...
IIMS 2022 : Toyota Perkenalkan Toyota Kijang Innova EV Concept
0
Comments

IIMS 2022 : Toyota Perkenalkan Toyota Kijang Innova EV Concept

AutoonetMagz.com – Di tengah upaya Pemerintah Indonesia mendorong percepatan pengembangan industri kendaraan elektrifikasi, tanpa banyak publikasi Toyota Indonesia telah mengembangkan konsep kendaraan BEV (battery vehicle electric). Berbasis Toyota Kijang Innova, mobil konsep ini diperkenalkan di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS...
Ford Patenkan Pengisian Hands-Free Untuk Kendaraan Listrik
0
Comments

Ford Patenkan Pengisian Hands-Free Untuk Kendaraan Listrik

AutonetMagz.com – Sebuah paten yang diajukan oleh Ford pada Agustus 2020 baru saja muncul, dan hal tersebut bisa membuat pengisian kendaraan listrik bisa dilakukan secara hands-free. Diterbitkan oleh Kantor Paten Amerika Serikat pada 3 Maret kemarin, paten tersebut tampaknya berlaku untuk mobil berjrnis plug-in hybrid dan full electric. Wirel...