Toyota Daftarkan Paten Nama ‘BZ’, Mobil Baru Lagi?
0
Comments

Toyota Daftarkan Paten Nama ‘BZ’, Mobil Baru Lagi?

AutonetMagz.com – Toyota merupakan salah satu pabrikan yang bisa dikatakan masih cukup rajin memperkenalkan produk baru walaupun kini dunia otomotif tengah terhantam dampak pandemi COVID-19. Nah, setelah memperkenalkan Toyota Yaris Cross, Toyota Fortuner Legender, dan Toyota Corolla Cross, ada produk lain yang termonitor akan dirilis oleh Toy...
Toyota Vios Facelift Ogah Pakai Muka Joker!
0
Comments

Toyota Vios Facelift Ogah Pakai Muka Joker!

AutonetMagz.com – Toyota Yaris dan Toyota Vios baru memang mobil yang sama meski beda bentuk bodi. Kala Toyota Yaris spek Indonesia terkenal dengan sebutan Yaris Joker karena senyum lebarnya mirip dengan tokoh antagonis DC Comics tersebut, lebih sedikit orang yang menyebut Vios baru sebagai Vios Joker. Untuk saat ini, Toyota sudah memberikan face...
Mercedes-Benz S Class Terbaru Punya Airbag Penumpang Belakang
0
Comments

Mercedes-Benz S Class Terbaru Punya Airbag Penumpang Belakang

Autonetmagz.com – Dari sejak awal debut S Class pada 1972, Mercedes-Benz telah perkenalkan banyak fitur groundbreaking untuk sebuah mobil penumpang pada model flagshipnya. Sebagai contoh, Mercedes-Benz S Class generasi kedua adalah mobil penumpang pertama di dunia yang membuat airbag sebagai fitur standar. Lalu pada generasi ketiga diperkenal...
Nissan Rasa Mercy, Frontier Baru Pakai Suku Cadang X-Class
0
Comments

Nissan Rasa Mercy, Frontier Baru Pakai Suku Cadang X-Class

AutonetMagz.com – Saat Mercedes-Benz membuat double cabin pertama mereka yang bukan berasal dari sasis G-Wagen, Mercedes-Benz meminta bantuan dari Nissan untuk mempelajari basis double cabin mereka. Hasilnya, lahirlah Mercedes-Benz X-Class yang notabene masih saudara beda KTP dari Nissan Navara. Awalnya Mercedes-Benz membuat ini untuk pasar Ameri...
Honda CBR250RR 2020 : Tenaga Tembus 41PS, Dekati ZX-25R!
0
Comments

Honda CBR250RR 2020 : Tenaga Tembus 41PS, Dekati ZX-25R!

AutonetMagz.com – Kita sadari bahwa dunia otomotif roda dua sedang ramai membahas mengenai Kawasaki ZX-25R, apalagi di Indonesia baru saja diluncurkan secara resmi. Namun, di satu sisi, Honda sudah siap menebar genderang perang lagi dengan memperkenalkan Honda CBR250RR versi 2020 yang mendapatkan sejumlah update menarik. Dan yang terpenting, ...
Toyota C-HR Facelift Rilis Awal 2021, Hybrid Only!
0
Comments

Toyota C-HR Facelift Rilis Awal 2021, Hybrid Only!

AutonetMagz.com – Nampaknya Toyota di kawasan Asia Tenggar amasih akan terus menjaga ritme produk baru mereka hingga awal tahun 2021 mendatang. Pasca memperkenalkan Toyota Hilux & Fortuner versi terbaru bulan lalu, disusul Toyota Corolla Cross bulan ini, dan kabarnya Toyota Innova baru akhir tahun, pihak Toyota masih memiliki 1 kejutan la...
All New Mitsubishi Outlander Akan Muncul di Awal 2021!
0
Comments

All New Mitsubishi Outlander Akan Muncul di Awal 2021!

AutonetMagz.com – Beberapa waktu yang lalu kami sudah sempat mengulas mengenai sosok SUV yang diduga kuat sebagai All New Mitsubishi Outlander sedang diuji jalan. Nah, kali ini, ada sebuah pernyataan resmi dari Mitsubishi mengenai jadwal peluncuran dari SUV tersebut. Dan ternyata, All New Mitsubishi Outlander akan hadir di tahun depan! Mengut...
Ghosn : Kondisi FInansial Renault-Nissan Menyedihkan
0
Comments

Ghosn : Kondisi FInansial Renault-Nissan Menyedihkan

AutonetMagz.com – Masih ingat kan kalau Carlos Ghosn kini sudah menghirup udara bebas pasca keluar dari Jepang? Yap, mantan bos Renault dan Nissan tersebut memang sempat ditahan karena tuduhan kecurangan finansial namun akhirnya berhasil kabur dari Negeri Sakura. Dan baru – baru ini, Ghosn memberikan pernyataan yang menarik mengenai kon...
Honda Life Hidup Kembali, Tapi Jadi Kembaran Jazz
0
Comments

Honda Life Hidup Kembali, Tapi Jadi Kembaran Jazz

AutonetMagz.com – Kalau kalian penggemar game balap Gran Turismo, mungkin kalian akan ingat bahwa di salah satu line up honda ada yang bernama Honda Life. Yap, mobil tersebut adalah sebuah kei car yang terbit dan tenggelam dalam beberapa tahun eksistensinya. Dan kini, Honda kembali menghidupkan Honda Life, namun bukan lagi sebagai kei car mel...
Wuling Hongguang X : SUV Global Pertama Berbody Kotak!
0
Comments

Wuling Hongguang X : SUV Global Pertama Berbody Kotak!

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan bocoran 3 produk Wuling untuk pasar global yang muncul beberapa bulan lalu? Yap, dalam bocoran tersebut ada sebuah MPV, SUV, dan mobil sport. Di sisi MPV sudah terkuak dengan hadirnya Wuling Victory, dan kini dari sisi SUV pun sudah terkuak dengan munculnya teaser Wuling Hongguang X. Mari kita bahas lebih ...