UMC Suzuki Jatim Rilis Jimny 5 Doors, Mulai 504 Jutaan!
0
Comments

UMC Suzuki Jatim Rilis Jimny 5 Doors, Mulai 504 Jutaan!

Surabaya, AutonetMagz.com – Sejak diperkenalkan pertama kali di Indonesia beberapa tahun lalu, generasi terbaru dari Suzuki Jimny memang terus mendapatkan perhatian khusus dari publik. Permintaan yang tinggi menjadi salah satu respon positif publik pada produk ini. Dan saat ini, Suzuki juga telah mewujudkan wishlist dari pecinta Suzuki Jimny ...
IIMS 2024 : Strategi Wuling ABC Stories Digenapi Cloud EV!
0
Comments

IIMS 2024 : Strategi Wuling ABC Stories Digenapi Cloud EV!

AutonetMagz.com – Seperti yang kita ketahui bersama, Wuling Motors Indonesia telah resmi memajang Wuling Cloud EV di gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024. Dan hadirnya mobil listrik ketiga dari Wuling ini ternyata menggenapi ABC Stories yang telah tercanangkan dalam campaign “This is My EV Way” Wuling. Ha? Apa ma...
IIMS 2024 : Honda BR-V N7X Edition, Jadi Makin Kece?
0
Comments

IIMS 2024 : Honda BR-V N7X Edition, Jadi Makin Kece?

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan nama Honda N7X?? Yap, nama Honda N7X merujuk pada akronim New 7 Seater eXcitement yang merupakan versi konsep dari Honda BR-V. Kali ini, Honda Prospect Motor (HPM) kembali memunculkan nama N7X, namun bukan lagi sebagai model konsep melainkan menjadi nama tipe spesial. Yuk kita bahas, Honda BR-V N7X Edition...
IIMS 2024 : Chery Tambah Kuota Harga Spesial OMODA E5!
0
Comments

IIMS 2024 : Chery Tambah Kuota Harga Spesial OMODA E5!

AutonetMagz.com – Masih mengabarkan dari JI Expo yang merupakan arena penyelenggaraan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024, kali ini kami punya kabar menarik mengenai Chery. Seperti yang kita ketahui bersama, Chery telah memperkenalkan OMODA E5 beberapa waktu lalu dan memberikan harga spesial pada 1.000 konsumen pertama. Dan ada kab...
Gallery Hyundai Creta Alpha : Matte Bikin Makin Keren?
0
Comments

Gallery Hyundai Creta Alpha : Matte Bikin Makin Keren?

Surabaya, AutonetMagz.com – Hyundai Motor Indonesia (HMID) baru saja memperkenalkan sosok Hyundai Creta Alpha sebagai tipe terbaru sekaligus flagship mereka di keluarga Creta. Dan di tipe ini, Hyundai memberikan sejumlah sentuhan yang menarik sekaligus berani, yaitu opsi warna matte. Yap, warna matte memang langsung terlihat berbeda dengan op...
Hyundai Creta Alpha Dirilis, Spesialisasi Warna Matte!
0
Comments

Hyundai Creta Alpha Dirilis, Spesialisasi Warna Matte!

Surabaya, AutonetMagz.com – Dalam beberapa bulan terakhir, kita disuguhi cukup banyak opsi-opsi baru di segmen crossover atau B Segment SUV. Dan persaingan di segmen ini pun menjadi sangat ketat. Oleh karenanya, Hyundai Motor Indonesia (HMID) yang juga memiliki jagoan kuat di segmen ini tidak tinggal diam. Mereka pun menghadirkan varian baru ...
BYD Yuan UP : Calon SUV Listrik Pesaing HR-V?
0
Comments

BYD Yuan UP : Calon SUV Listrik Pesaing HR-V?

AutonetMagz.com – Apakah kalian berpikir bahwa BYD Atto3 adalah rival yang sepadan dengan Honda HR-V, Hyundai Creta, ataupun Toyota Yaris Cross? Kalau iya, mungkin karena peluang harganya yang ditengarai tak berbeda jauh. Namun, sebenarnya BYD Atto3 punya bodysize seukuran Toyota Corolla Cross, Subaru Crosstrek dan Mazda CX-30 lho. Sedangkan ...
Toyota Pertimbangkan Next Gen GR86 Berbentuk Wagon!
0
Comments

Toyota Pertimbangkan Next Gen GR86 Berbentuk Wagon!

AutonetMagz.com – Sejak resmi menjadi varian buas menggantikan nomenklatur TRD beberapa tahun lalu, Gazoo Racing alias GR Toyota sudah menghasilkan sejumlah model populer. Mulai dari dua model coupe yaitu Toyota GR86 dan GR Supra, hingga 2 model hatchback yaitu GR Yaris dan GR Corolla. Namun, ternyata tim Gazoo Racing belum akan berhenti samp...
Arista Group Resmikan 8 Diler Perdana BYD di Indonesia!
0
Comments

Arista Group Resmikan 8 Diler Perdana BYD di Indonesia!

AutonetMagz.com – Setelah resmi memulai operasional penjualan mobil di Indonesia pada pertengahan bulan Januari 2024 kemarin, BYD Indonesia pun terus bergerak untuk menghadirkan network ke publik +62. Dan tentunya, kehadiran jaringan diler maupun group diler yang capable jadi modal penting bagi BYD. Oleh karenanya, BYD Indonesia bergerak cepa...
Saber Industries & NMAA Boyong Evo IX Garapan Indonesia ke Jepang!
0
Comments

Saber Industries & NMAA Boyong Evo IX Garapan Indonesia ke Jepang!

AutonetMagz.com – Dalam beberapa tahun terakhir, industri modifikasi di Indonesia terus bergeliat dan menunjukkan progress yang positif. Dan salah satu pencapaian positif berhasil diraih oleh sejumlah Tim modifikator dan produsen aftermarket Indonesia yang tergabung dalam campaign Saber Great of  Indonesia. Mereka telah sampai di Tokyo dan b...