Honda akan Memulai Layanan Kendaraan Otonom di Jepang
0
Comments

Honda akan Memulai Layanan Kendaraan Otonom di Jepang

Autonetmagz.com – Pada tanggal 8 September 2021 kemarin, Honda mengumumkan bahwa Honda akan memulai program pengujian untuk kendaraan otonom pada September 2021. Langkah ini diambil untuk menuju bisnis layanan mobilitas kendaraan otonomdi Jepang, yang rencananya akan diluncurkan oleh Honda. Dalam program ini, Honda berkolaborasi dengan Cruise...
Daihatsu Gelar Vaksinasi untuk Masyarakat Yogyakarta
0
Comments

Daihatsu Gelar Vaksinasi untuk Masyarakat Yogyakarta

Autonetmagz.com – Dalam rangka mendukung program pemerintah untuk percepatan vaksinasi kepada masyarakat, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) bekerjasama dengan Kedaulatan Rakyat menggelar program vaksinasi bertema Vaksinasi Sedulur Daihatsu Yogyakarta 2021 yang berlangsung pada bulan September – Oktober 2021 di Yogyakarta. Program vaksinasi ini ...
Renault Mégane E-Tech 2022 : Compact Crossover Full Electric!
0
Comments

Renault Mégane E-Tech 2022 : Compact Crossover Full Electric!

Autonetmagz.com – Renault baru saja meluncurkan Mégane E-Tech yang bertenaga full electric di IAA Mobility 2021. Versi produksi dari bentuk konsep Megane eVision tahun lalu yang berdasarkan pada platform CMF-EV, dan ini adalah mobil Renault yang pertama memakai logo “Nouvel R” sebagai desain baru dari logo Renault. Renault Mégan...
BMW iX5 Hidrogen Diperkenalkan di Munich Motor Show
0
Comments

BMW iX5 Hidrogen Diperkenalkan di Munich Motor Show

Autonetmagz.com – BMW memperkenalkan iX5 Hydrogen di Munich Motor Show hari ini, yang menampilkan teknologi penggerak listrik generasi kelima dari BMW. Model ini telah diperbarui dari model prototipe yang akan ditawarkan untuk sesi test drive di pameran. Ditampilkan dengan konsep BMW i Hydrogen NEXT, iX5 Hydrogen adalah crossover ramah lingku...
Seberapa Pentingkah Apple Carplay dan Android Auto?
0
Comments

Seberapa Pentingkah Apple Carplay dan Android Auto?

Autonetmagz.com – Pada saat ini, kalian akan menemukan bahwa sistem entertainment di beberapa mobil sudah support Android Auto dan/atau Apple CarPlay. Dalam beberapa bulan terakhir, kami telah melihat mobil kelas menengah berharga dibawah Rp 300 juta seperti Daihatsu Rocky dan Nissan Livina juga sudah dilengkapi dengan fasilitas tersebut. Sem...
Mercedes Concept EQG Debut di Munich Berbasis G-Class
0
Comments

Mercedes Concept EQG Debut di Munich Berbasis G-Class

Autonetmagz.com – Mercedes-Benz saat ini telah berusaha keras untuk mengaliri listrik pada sebagian – dan mungkin seluruh produknya dalam waktu dekat ini. Termasuk salah satunya SUV Mercedes Benz G-Class yang ikonik tanpa terkecuali. Setelah sebelumnya Mercedes berencana akan merilis konsep dari EQS yang merupakan SUV yang sama sekali b...
Mercedes-Maybach EQS SUV Concept Akhirnya Debut
0
Comments

Mercedes-Maybach EQS SUV Concept Akhirnya Debut

Autonetmagz.com – Debut dari konsep SUV Mercedes-Maybach EQS di Munich adalah suatu pratinjau dari kendaraan full electric pertama yang mulai dijual dari suatu marque yang berfokus pada kemewahan. Sebagai EV, konsep Mercedes-Maybach EQS tidak membutuhkan gril berukuran besar. Bagian depannya memiliki panel ekspansif dengan garis-garis vertika...
Land Rover Luncurkan Defender V8 Bond Edition, Hanya 300 Unit!
0
Comments

Land Rover Luncurkan Defender V8 Bond Edition, Hanya 300 Unit!

Autonetmagz.com – Land Rover merayakan partisipasinya dalam serial film James Bond terbaru yang berjudul “No Time To Die,” dengan Land Rover Defender edisi khusus sebagai tanda apresiasi untuk mata-mata terkemuka di dunia tersebut. Diproduksi terbatas hanya 300 unit, Land Rover Defender V8 Bond Edition tersedia dalam versi sasis p...
Subaru Solterra EV : Kembaran Toyota BZ4X Yang Akan Rilis di 2022
0
Comments

Subaru Solterra EV : Kembaran Toyota BZ4X Yang Akan Rilis di 2022

Autonetmagz.com – Subaru telah mengunggah teaser yang memperlihatkan Subaru Solterra yang akan dirilis. Nantinya, Subaru Solterra akan menjadi SUV C-Segment full electric pertama dari Subaru. Perihal namanya, Subaru menyebutkan bahwa nama itu berasal dari gabungan kata Latin “sol” dan “terra,” yang masing-masing berart...
Mercedes-AMG GT63 E Performance : GT Hybrid Bertenaga 831 HP!
0
Comments

Mercedes-AMG GT63 E Performance : GT Hybrid Bertenaga 831 HP!

Autonetmagz.com – Mercedes-AMG GT 63 E Performance yang telah lama ditunggu-tunggu baru saja diluncurkan sebagai kendaraan produksi paling bertenaga dari Mercedes Benz (selain Project One F1). Mobil ini ditenagai mesin V8 4.0 liter twin-turbocharged yang bekerja bersama motor listrik yang berada di poros belakang. Motor listrik ini terintegra...