Mitsubishi Xpander Cross : Opsi LSUV Ternyaman Untuk 2025?
0
Comments

Mitsubishi Xpander Cross : Opsi LSUV Ternyaman Untuk 2025?

AutonetMagz.com – Tak terasa kita sudah berada di penghujung tahun 2024 dan siap memasuki tahun 2025 dalam waktu dekat ini. Dan untuk menyambut tahun 2025, kami ingi mengulas khusus salah satu mobil yang sebenarnya tak terlalu baru, namun tetap menarik. Yap, sesuai judul di atas, kami ingin menyinggung lagi sosok Mitsubishi Xpander Cross. Seb...
Mitsubishi Elite Limited Edition Menuju Surabaya, Catat Tanggalnya!
0
Comments

Mitsubishi Elite Limited Edition Menuju Surabaya, Catat Tanggalnya!

Surabaya, AutonetMagz.com – Setelah melakukan peluncuran edisi spesial dari Mitsubishi Pajero Sport dan Xpander Cross yang diberi nama “Elite Limited Edition”, berikutnya Mitsubishi akan membawa keduanya lebih dekat pada konsumen. Tak hanya di Jakarta atau Jabodetabek, Mitsubishi Indonesia pun memboyong mobil ini ke sejumlah kota ...
Bedah Teknologi Hybrid E:Motion Mitsubishi Xpander, Pakai Mesin Lancer?
0
Comments

Bedah Teknologi Hybrid E:Motion Mitsubishi Xpander, Pakai Mesin Lancer?

AutonetMagz.com – Mitsubishi Thailand telah resmi mengumumkan versi hybrid alias HEV dari dua mobil 7 seater mereka yaitu Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross. Uniknya, kedua mobil ini ternyata menggunakan teknologi hybrid yang serius. Yap, Mitsubishi menggunakan teknologi parallel hybrid atau active hybrid pada dua produk ini yang diberi nam...
Target Mitsubishi Indonesia Untuk 2023 Bersama Presiden Direktur Baru
0
Comments

Target Mitsubishi Indonesia Untuk 2023 Bersama Presiden Direktur Baru

AutonetMagz.com – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) resmi memperkenalkan Presiden Direktur baru dalam acara media gathering yang dilaksanakan pada Rabu (05/04) lalu. Atsushi Kurita yang kini menjabat sebagai President Direktur PT MMKSI menggantikan Naoya Nakamura akan melanjutkan kepemimpinan Mitsubishi di Indonesia efe...
Mitsubishi Indonesia Capai Hasil Positif Di 2022, Optimis Untuk 2023
0
Comments

Mitsubishi Indonesia Capai Hasil Positif Di 2022, Optimis Untuk 2023

AutonetMagz.com – Sepanjang 2022 lalu, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), berhasil membukukan capaian positif untuk penjualan retail kendaraan penumpang maupun niaga ringan di Indonesia. Hasilnya pihak Mitsubishi Indonesia berhasil menjaga posisi di pasar otomotif Indonesia dengan pangsa pasar sebesar 10,6% pada periode...
Kunci Kenyamanan New Mitsubishi Xpander Cross Ada Di Sini!
0
Comments

Kunci Kenyamanan New Mitsubishi Xpander Cross Ada Di Sini!

AutonetMagz.com – Sejak diperkenalkan dalam ajang GIIAS 2022 Agustus lalu, new Mitsubishi Xpander Cross telah mengalami peningkatan di berbagai aspek. Eksterior, interior, hingga fitur telah disempurnakan agar aspek kenyamanan berkendara Xpander Cross meningkat. Namun tahukah kalian bahwa suspensi juga ikut andil dalam menambah kenyamanan Mit...
Optimisme Mitsubishi Dalam Penyempurnaan New Xpander Cross
0
Comments

Optimisme Mitsubishi Dalam Penyempurnaan New Xpander Cross

AutonetMagz.com – Setelah diperkenalkan ke depan publik dalam gelaran GIIAS 2022 Agustus lalu, new Mitsubishi Xpander Cross mengalami beberapa penyempurnaan. Dari segi eksterior, interior, hingga rasa berkendara, Xpander Cross facelift menyajikan sisi penyempurnaan dari versi sebelumnya. Hal tersebut membuat pihak PT Mitsubishi Motors Krama Y...