Hyundai Kirim 2.839 Unit Stargazer Selama September, Dekati Xpander & Veloz?
AutonetMagz.com – Sudah 3 bulan sejak Hyundai Indonesia memperkenalkan LMPV pertama mereka di Indonesia yaitu Hyundai Stargazer. Biasanya, 3 bulan pertama akan menjadi momen yang penting bagi sebuah produk baru, apalagi Hyundai Stargazer masuk di segmen yang cukup ketat dan banyak pemain. Setelah sebelumnya berhasil mencatatkan pengiriman seb...