AutonetMagz.com – Mazda memang menjadi salah satu pabrikan yang eksistensinya sangat diperhatikan oleh insan otomotif dunia saat ini, hal ini menyusul kualitas produksi serta keunggulan fitur dan teknologi yang bisa dibilang tampil memukau dibandingkan dengan rekan senegaranya yang lain. Bahkan ada beberapa pihak yang menyebut Mazda sebagai ...
AutonetMagz – Cosworth telah absen dari Formula 1 sejak 2013, namun nama yang telah lama tersohor dengan mobil-mobil Ford dan BAC tersebut melaporkan telah menandatangani kontrak untuk peraturan mesin setelah tahun 2020. Jadi ada kemungkinan bahwa Cosworth akan kembali ke dalam dunia F1 paling tidak tahun 2021. Perusahaan yang bertempat di North...
AutonetMagz.com – Terbang ke Medan, Sumatera Utara adalah kesempatan emas untuk melihat bagaimana orang-orang penggiat modifikasi mobil di luar pulau Jawa mengubah mobil mereka menjadi lebih personal dengan selera mereka. Untuk itu, ajang MBTech HIN IAM 2017 Medan yang berlangsung di Palladium Mall, Medan akan jadi spot yang sempurna untuk menget...
AutonetMagz.com – Mercedes-Benz kadang suka punya niat untuk membuat mobil-mobil yang nyeleneh dari segi teknikal. Sebut saja G-Class yang memiliki roda 6 buah, G500 yang diubah menjadi offroad dan kali ini justru E-Class station wagon sehingga mereka beri nama Mercedes- Benz E-Class All Terrain 4×42. Apa saja ubahan yang didapatkannya? Mo...
AutonetMagz.com – Jika kita bicara mengenai Suzuki Swift Sport, maka yang terlintas di benak anda kira – kira apa? Mahal? Unitnya dulu cuma sedikit? Warnanya putih dan kuning? Mesinnya kencang? Nah, mungkin itu secuil kenangan kisah dari Suzuki Swift termahal yang pernah masuk ke Tanah air, karena secara umur, memang Suzuki Swift Sp...
Jakarta, AutonetMagz.com – Sehubung masih belum ada nama yang jelas terkait LMPV milik Mitsubishi ini sendiri, daripa kami menyebutkan berulang kali “Next Generation MPV” Mitsubishi, maka sementara kita berpaku pada nama Mitsubishi Expander terlebih dahulu, walau kasak kusuk yang sampai di redaksi kami berkata bahwa pihak Mitsubi...
AutonetMagz.com – Sejak McLaren mengandalkan Honda buat menyediakan mesin bagi tim F1 McLaren-Honda reborn, prestasi mereka sangat jeblok. Sudah 3 tahun lebih mesin Honda yang kurang bertenaga dan daya tahannya loyo menghiasi catatan sejarah F1 dengan mesin rusak, dan kerap diprotes pembalapnya. Tak heran segera melayang desas-desus bahwa McLaren...
AutonetMagz.com – GIIAS 2017 sudah di depan mata, dan itu artinya mata kita akan disegarkan dengan deretan mobil-mobil baru yang siap memadati jalanan dalam hitungan beberapa bulan ke depan. Itu sudah termasuk Mitsubishi Expander yang tadi sudah tampil dan menyita jutaan pasang mata, dan nanti mungkin Suzuki Baleno 2017 hatchback akan menjadi mob...
AutonetMagz.com – Selain Yamaha, Kawasaki adalah pabrikan asal Jepang yang cukup berani untuk membuka pasar di tanah air tercinta. Hal ini terbukti cukup sukses dan terlihat dari kesuksesan Kawasaki Ninja 250 FI, maupun Kawasaki KLX. Terakhir kali Kawasaki membuka pasar baru untuk motor petualang berkubikasi 250cc dalam diri Kawasaki Versys ...
Jakarta, AutonetMagz.com – Shell menjadi salah satu penyedia bahan bakar yang serius untuk terjun di pasar tanah air, hal ini dibuktikan dengan peluncuran bahan bakar b...