Lord of The Ring : Porsche 911 GT2 RS Catat Waktu 6 Menit 47 Detik!
0
Comments

Lord of The Ring : Porsche 911 GT2 RS Catat Waktu 6 Menit 47 Detik!

AutonetMagz.com – Sirkuit Nordschleife Nurburgring, nyaris semua penggemar otomotif tahu sirkuit gila ini. Dijuluki Green Hell, sirkuit sepanjang 20,6 kilometer dengan sekitar 170 belokan ini sangat susah untuk dikuasai. Butuh konsentrasi, fokus dan stamina yang tinggi untuk bisa menaklukannya di bawah waktu 10 menit. Di bawah 9 menit? Lebih susa...
Bahan Bakar Rentan Bocor, Porsche Recall Lebih Dari 50 Ribu Cayenne
0
Comments

Bahan Bakar Rentan Bocor, Porsche Recall Lebih Dari 50 Ribu Cayenne

AutonetMagz.com – Dalam sebulan terakhir bisa dikatakan tak terlalu banyak pemberitaan mengenai recall. Padahal pada beberapa bulan yang lalu, pemberitaan tentang recall cukup banyak, dan tak hanya muncul dari merk – merk itu – itu saja, namun juga beberapa merk  lainnya. Dan setelah sekian ama, kabar terkait recall kembali...
Porsche Licence To Thrill : Perebutan Gelar Porsche Driver yang Menegangkan!
0
Comments

Porsche Licence To Thrill : Perebutan Gelar Porsche Driver yang Menegangkan!

AutonetMagz.com – Sirkuit Sepang di Malaysia menjadi saksi bisu digelarnya ajang Porsche Licence To Thrill, yang telah berhasil menyaring 30 orang terpilih dari total 3.000 lebih pendaftar dari berbagai negara. Hadiah utamanya adalah sebuah perjalanan dan pengalaman seharian penuh di Porsche Experience Center di Amerika Serikat, dan praktis segal...
Porsche Mission E : Mobil Full Listrik Pertama Porsche, Rilis 2019
0
Comments

Porsche Mission E : Mobil Full Listrik Pertama Porsche, Rilis 2019

AutonetMagz.com – Apakah kalian pernah mendengar nama Porsche Mission E? Jika iya, maka mungkin kalian punya ingatan yang cukup kuat karena mobil ini adalah mobil konsep yang diperkenalkan pihak Porsche sekitar dua tahun lalu di ajang Frankfurt Motor Show 2015. Ya, seperti namanya yang ada embel – embel ‘E’, bisa dipastika...
Porsche 911 GT3 Touring Package : Tak Butuh 911 R Lagi
0
Comments

Porsche 911 GT3 Touring Package : Tak Butuh 911 R Lagi

AutonetMagz.com – Beberapa kolektor Porsche pasti tak melewatkan kesempatan kala Porsche 911 R muncul, sebab ia adalah edisi terbatas sebanyak 991 unit yang dibuat dengan karisma kemurnian mobil sport. Girboks manual, mesin 500 hp naturally aspirated, raungan mesin boxer yang merdu dan kabin minim fitur. Ya, standarnya 911 R tidak punya AC dan ra...
Porsche Siap Meramaikan Kembali Formula 1 di 2021
0
Comments

Porsche Siap Meramaikan Kembali Formula 1 di 2021

AutonetMagz.com – Gemerlap dan panasnya persaingan balapan Formula 1 nampaknya berhasil menarik minat Porsche untuk kembali ke ajang balap jet darat tersebut. Hal ini disampaikan langsung oleh kepala keuangan Porsche bahwa mereka telah mengkonfirmasi akan probabiltas untuk kembali ke Formula 1 sebagai pemasok mesin di tahun 2021. Baru-baru ...
Porsche Licence to Thrill Dimulai : Siapa Driver Terbaik Asia Pasifik?
0
Comments

Porsche Licence to Thrill Dimulai : Siapa Driver Terbaik Asia Pasifik?

AutonetMagz.com – Porsche Licence to Thrill adalah kampanye dari Porsche untuk mencari driver terbaik yang akan mendapat kesempatan untuk merasakan sensasi Porsche sehari penuh dalam liburan di Porsche Experience Centre di Los Angeles, Amerika Serikat. Nah, kampanye ini sukses menjaring lebih dari 3.600 peserta dari 13 negara di Asia Pasifik, dan...
Porsche 911 Versi Simpel Kemungkinan Hadir Demi Para Purist
0
Comments

Porsche 911 Versi Simpel Kemungkinan Hadir Demi Para Purist

AutonetMagz.com – Meski tercatat sebagai salah satu mobil sport terbaik, Porsche 911 tidak punya jalan yang mudah dalam mengembangkan dirinya dari generasi ke generasi. Masalahnya ada pada purist Porsche 911, yang kadang tak mau menerima ubahan modern yang ada. Contoh, saat 911 berubah dari pendingin udara ke pendingin cairan, ribut. Saat pakai e...
Farewell, 919 Hybrid : Porsche Pastikan Terjun ke Formula E
0
Comments

Farewell, 919 Hybrid : Porsche Pastikan Terjun ke Formula E

AutonetMagz.com – Porsche telah mengecap manisnya podium sang juara di ajang balapan WEC kelas LMP1, terutama setelah mereka mengukir hattrick dengan menang 3 tahun berturut-turut di 2015, 2016 dan 2017. Untuk itulah, Porsche Indonesia mengadakan seremonial untuk mengucapkan selamat tinggal pada replika mobil balap mereka, Porsche 919 Hybrid. Unt...
Mobil Hybrid Porsche Hanya Tersedia Dalam Transmisi PDK
0
Comments

Mobil Hybrid Porsche Hanya Tersedia Dalam Transmisi PDK

AutonetMagz.com – Tak bisa dipungkiri bahwa perkembangan teknologi otomotif saat ini memang menggiring kita semakin dimudahkan dalam mengendarai mobil. Dan perkara transmisi, sebenarnya sudah ada sekian macam transmisi otomatis yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan kita, seperti dual clutch, torque converter maupun CVT, namun sebagai seora...