Toyota Urban Cruiser : Calon SUV Baru Berbasis Suzuki Vitara Brezza
AutonetMagz.com – Kerjasama antara Toyota dan Suzuki di India masih terus berlanjut, dan pasca memperkenalkan versi rebadge dari Suzuki Baleno di tahun lalu, kini pihak Toyota bersiap untuk memperkenalkan versi rebadge dari Suzuki Vitara Brezza. Nah, dari informasi yang beredar, nama yang akan digunakan oleh mobil ini tergolong unik, yaitu To...