Michelin Jadi Mitra Ban di Porsche Sprint Challenge Indonesia
0
Comments

Michelin Jadi Mitra Ban di Porsche Sprint Challenge Indonesia

AutonetMagz.com – Michelin baru saja mengumumkan kemitraannya dengan Porsche Sprint Challenge Indonesia. Keterlibatan Michelin disana tidak hanya sebatas penyediaan ban saja, tetapi juga mewakili kemitraan teknis. Adapun hal teknis yang dimaksud adalah Michelin bekerja sama dengan tim dari Porsche untuk mengembangkan ban yang akan dipasangkan...
Ini Dia Generasi Terbaru Dari Porsche Macan, Beneran Jadi EV Murni!
0
Comments

Ini Dia Generasi Terbaru Dari Porsche Macan, Beneran Jadi EV Murni!

AutonetMagz.com – Porsche baru saja meluncurkan Macan generasi kedua yang kini menjadi EV kedua Porsche setelah Taycan. Ini merupakan model inti pertama yang diubah menjadi EV, sementara sisanya akan menyusul. Generasi kedua hadir 10 tahun setelah versi sebelumnya mengalami dua kali facelift (2018 dan 2022). Menariknya, Macan generasi sebelum...
Porsche Diam-diam Kembangkan Mesin Hybrid V4 untuk 911 Carrera
0
Comments

Porsche Diam-diam Kembangkan Mesin Hybrid V4 untuk 911 Carrera

AutonetMagz.com – Mesin dengan konfigurasi V biasanya ditemui dengan jumlah silinder minimal 6. Nah kali ini, Porsche sedang menguji prototipe mesin V berkonfigurasi silinder 4 hybrid pada sasis Porsche 911. Prototipe tersebut diyakini merupakan turunan dari mesin V4 yang digunakan pada Porsche 919 Hybrid. Mesin tersebut merupakan mesin yang ...
Porsche Sprint Challenge Segera Hadir di Mandalika Bulan Ini!
0
Comments

Porsche Sprint Challenge Segera Hadir di Mandalika Bulan Ini!

AutonetMagz.com – PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney akan menyelenggarakan Porsche Sprint Challenge Indonesia 2023. Ajang balap ini akan diselenggarakan InJourney melalui anak usahanya, yakni PT Pengembangan Pariwisata Indonesia atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC). Event balap ini merupakan kerjasama ant...
Generasi Ketiga dari Porsche Panamera Akhrinya Terkuak!
0
Comments

Generasi Ketiga dari Porsche Panamera Akhrinya Terkuak!

AutonetMagz.com – Setelah model spy shot telah diuji coba pada september lalu, akhirnya Porsche benar-benar merilis generasi baru dari model empat pintunya, Panamera. Porsche tetap mempertahankan siluet model sebelumnya, terutama pada desain bagian depan dengan duckface yang khas. Sayangnya, karena siluet yang sama tersebut, bagi anda yang aw...
Kini, Punya Porsche Jadi Makin Mudah dengan Mandiri Utama Finance!
0
Comments

Kini, Punya Porsche Jadi Makin Mudah dengan Mandiri Utama Finance!

AutonetMagz.com – Memiliki mobil lansiran Porsche memang merupakan impian bagi banyak orang. Namun, tidak semua orang memiliki uang cash sebanyak itu untuk membawanya pulang. Bukan karena tidak mampu, tapi karena satu dan lain hal, rasanya terlalu ‘berasa’ bila mengeluarkan uang sebanyak itu hanya untuk sebuah mobil sport. Maka da...
Mulai 2026, Porsche Berencana Gunakan Baja Rendah CO₂ untuk Produksinya
0
Comments

Mulai 2026, Porsche Berencana Gunakan Baja Rendah CO₂ untuk Produksinya

AutonetMagz.com – Porsche AG dan perusahaan start-up energi asal Swedia, H2 Green Steel telah menandatangani perjanjian untuk pasokan baja rendah CO₂. Tujuannya, untuk meningkatkan keseimbangan emisi kendaraan Porsche dengan menggunakan baja rendah CO₂. Karena sebagaimana yang kita tahu, kadar CO₂ yang tinggi tidaklah baik untuk keberla...
Porsche Sukses Besar Atas IPO di Tahun Pertamanya
0
Comments

Porsche Sukses Besar Atas IPO di Tahun Pertamanya

AutonetMagz.com – Porsche AG telah mendaftarkan sahamnya pada September 2022 lalu, tepatnya pada tanggal 29 September 2022. Chairman of the Executive Board Porsche, Oliver Blume dan wakilnya Lutz Meschke sudah mulai ketok palu di bursa perdagangan Frankfurt Stock Exchange. Sebagai informasi, itu adalah IPO terbesar di Eropa berdasarkan kapita...