Belum ada Setahun, Geely Binyue Facelift Lagi di China
0
Comments

Belum ada Setahun, Geely Binyue Facelift Lagi di China

Autonetmagz.com – Geely Binyue, atau yang biasa dikenal sebagai Proton X50 Malaysia atau Geely Coolray Filipina, mendapatkan facelift lagi di China. Perubahan terakhir untuk SUV B-segmen tersebut terjadi pada Juli 2021, ditandai dengan adanya pola “black X” di bagian depan. Yang diberitakan ini merupakan pengembangan dari tampilan...
Geely Buka 149 Unit Diler 4S di China Hanya Dalam 1 Hari, Edan!
0
Comments

Geely Buka 149 Unit Diler 4S di China Hanya Dalam 1 Hari, Edan!

AutonetMagz.com – Siapa disini yang tak mengenal merk Geely? Jikalau kalian pembaca rutin di laman AutonetMagz, maka kalian jelas sudah tak asing dengan merk asal China ini, walaupun sebenarnya nama Geely juga sejatinya tak terlalu asing karena pernah berjualan di Indonesia. Nah, kita tahu bahwa Geely adalah taipan baru asal China yang se...
Geely Kandi GLEagle K23 : Mobil Listrik Yang Bentuknya Maksa
0
Comments

Geely Kandi GLEagle K23 : Mobil Listrik Yang Bentuknya Maksa

AutonetMagz.com – Kita sudah mengenal nama tenag Geely sebagai pabrikan ataupun perusahaan yang punya kantong cukup tebal, dan hal ini terbukti dengan kemampuan Geely membeli saham Lotus, Proton, Volvo, bahkan Daimler. Nah, dengan segala kemampuan mereka tersebut, selayaknya Geely punya modal yang besar untuk membangun sebuah mobil dengan ta...
Inilah Sosok Penantang Honda HR-V Dari Geely!
0
Comments

Inilah Sosok Penantang Honda HR-V Dari Geely!

AutonetMagz.com – Jika kita membicarakan nama Geely akhir – akhir ini, kebanyakan informasinya adalah mengenai merk yang kaya raya asal China ini membeli saham di pabrikan – pabrikan mobil internasional, contohnya Lotus, Volvo, Proton, bahkan Daimler. Nah, kali ini kita akan secara spesifik membahas produk dari pabrikan ini, namu...
Geely Masih Ngotot Membeli Saham dari Daimler
0
Comments

Geely Masih Ngotot Membeli Saham dari Daimler

AutonetMagz.com – Siapa yang pernah menyatakan cinta namun bertepuk sebelah tangan? Ahai, seperti itulah kisah yang akan kami sampaikan saat ini. Tentunya kalian sudah tahu pabrikan mobil asal China bernama Geely kan? Walau mungkin tak terlalu banyak yang tahu seperti apa produknya, namun setidaknya kabar pembelian beberapa merk Terkenal sep...