Mitsubishi Eclipse Cross Facelift Hadir Akhir Tahun!
AutonetMagz.com – Masih ingat kan kalau Mitsubishi menjual Mitsubishi Eclipse Cross? Yap, coupe SUV ini sempat dipuja – puja dan diharapkan masuk ke pasar Indonesia, namun setelah dijual resmi penjualannya tak spektakuler. Malahan, sosok Mitsubishi Eclipse Cross cukup jarang ditemui di jalanan. Nah, walaupun begitu, pihak Mitsubishi sed...