Perangkat Halo McLaren Dapat Sponsor Dari Merek Sandal Jepit!
0
Comments

Perangkat Halo McLaren Dapat Sponsor Dari Merek Sandal Jepit!

AutonetMagz.com – Maksud adanya halo device adalah untuk melindungi pembalap kalau-kalau ada kecelakaan parah, supaya tidak ada yang mengalami nasib sama seperti almarhum Jules Bianchi. Hanya saja, desain halo device membuat desain mobil F1 baru jadi agak aneh, banyak yang menyamakannya dengan sandal jepit yang biasa kita pakai. Yaa… Mau ng...
Kepala Insinyur Toyota Supra : Agak Lama Biar Bisa Sepakat Dengan BMW
0
Comments

Kepala Insinyur Toyota Supra : Agak Lama Biar Bisa Sepakat Dengan BMW

AutonetMagz.com – Normalnya, ketika 2 atau lebih merek sepakat untuk bekerja sama, itu karena ada kesamaan dalam sebuah tujuan dan bisa saling mengisi serta melengkapi kebutuhan satu sama lain. Ada kolaborasi yang baik seperti Pagani dan AMG, tapi ada juga yang buruk seperti VW dan Suzuki yang akhirnya kolaps. Dinamika itu wajar, sebab sama seper...
Daihatsu Sirion 2018 Review : Ocha Rasa Teh Tarik
0
Comments

Daihatsu Sirion 2018 Review : Ocha Rasa Teh Tarik

AutonetMagz.com – Sedikit prolog, ocha adalah bahasa Jepang yang artinya teh, sementara teh tarik sendiri adalah varian teh yang sudah cukup umum, khususnya untuk penduduk Asean seperti Malaysia, Thailand dan Indonesia, tapi di Malaysia sepertinya lebih membumi. Sebagaimana Daihatsu adalah merek Jepang, dan salah satu produk mereka, yakni Daihats...
ISSOM 2018 Dimulai, Perkenalkan Agenda Balap Malam di Sentul!
0
Comments

ISSOM 2018 Dimulai, Perkenalkan Agenda Balap Malam di Sentul!

AutonetMagz.com – Pihak Sentul International Circuit alias sirkuit Sentul menggandeng ABM Enterprise untuk memulai kejuaraan balap ISSOM (International Sentul Series of Motorsport) di tahun 2018. Sabtu kemarin, acara kick-off ISSOM 2018 resmi dilakukan di Titan Center, Bintaro. Turut hadir di acara tersebut adalah Tinton Soeprapto, Ananda Mikola,...
Nissan Bantah Kembangkan Fairlady Z Baru Dengan Mercedes-Benz
0
Comments

Nissan Bantah Kembangkan Fairlady Z Baru Dengan Mercedes-Benz

AutonetMagz.com – Beberapa hari belakangan, tersiar kabar kalau Nissan menggandeng Mercedes-Benz untuk merancang penerus dari 370Z alias Fairlady Z sebagai satu tim, di mana Mercedes akan pakai platform yang sama untuk SLC baru. Ibarat Toyota-BMW yang bersama mengembangkan Z4 dan Supra baru, masuk akal kalau Nissan memilih Mercedes-Benz untuk mel...
KIA Grand Sedona Sudah Facelift, Mesin dan Girboks Baru!
0
Comments

KIA Grand Sedona Sudah Facelift, Mesin dan Girboks Baru!

AutonetMagz.com – KIA Grand Sedona adalah salah satu MPV besar berpintu geser yang potensial. Sayang, entah kenapa kami jarang sekali melihat Grand Sedona di jalanan, sebab kurang dari 10 kali kami bertemu Grand Sedona baru di area Jabodetabek, dan kesemuanya adalah varian termahal. Mobil ini sudah kami coba, dan kami salut dengan rasa berkendara...
BMW Perbanyak Varian FWD dengan Platform FAAR
0
Comments

BMW Perbanyak Varian FWD dengan Platform FAAR

AutonetMagz.com – Khusus buat BMW, kami ada perhatian khusus dengan tradisi yang kini membentuk citra mereka. Mobil Jerman yang fun to drive dengan penggerak RWD, kidney grille dan Hoftmeister Kink itu baru namanya BMW. Maka dari itu, saat muncul mobil bernama BMW Active Tourer, BMW Gran Tourer dan BMW X1 baru yang FWD, kami jadi …
Ekspedisi Keliling Dunia Dari Indonesia Akan Melanjutkan Perjalanannya!
0
Comments

Ekspedisi Keliling Dunia Dari Indonesia Akan Melanjutkan Perjalanannya!

AutonetMagz.com – Memiliki impian keliling dunia dapat dilakukan kapan saja, dan menggunakan apa saja, seperti yang dilakukan oleh Hartawan Hauwke Setjodiningrat, dengan ekspedisinya yang disebut Happy Go Lucky. Ekspedisi keliling dunia ini menggunakan dua unit Toyota Land Cruiser VX 1995 dan 1996, yang memulai perjalanan tahun ini dengan st...
Honda Buka Lomba Livery Civic Type R, Desain Pemenang Dibawa ke IIMS 2018
0
Comments

Honda Buka Lomba Livery Civic Type R, Desain Pemenang Dibawa ke IIMS 2018

AutonetMagz.com – Honda Civic Type R sepertinya masih jadi bintang buat Honda Indonesia. Terbukti, Honda sekarang berusaha menggandeng para penggiat bidang desain digital, sebab PT Honda Prospect Motor (HPM) menggelar ajang “Honda Decal Competition” sebagai wadah untuk menampilkan kreativitas para peminat desain stiker mobil di Indonesia. Kon...