Belkote Paint Support Penuh NK13 Custom War 2023
0
Comments

Belkote Paint Support Penuh NK13 Custom War 2023

AutonetMagz.com – Dalam rangka memperingati hari jadi Indonesia yang ke-78, Belkote Paints hadir sebagai sponsor dari perhelatan NK13 Custom War 2023 yang diadakan di Taman Festival, Padang Galak – Denpasar, Bali pada 17 – 18 Agustus 2023. NK13 Custom War merupakan wadah berkumpulnya penggiat kustom kultur di Bali, sekaligus saran...
Kurangi Polusi dengan BRQ Fuel Catalyst! Emangnya Bisa?
0
Comments

Kurangi Polusi dengan BRQ Fuel Catalyst! Emangnya Bisa?

AutonetMagz.com – Sebagaimana yang kita tahu, polusi udara dan emisi DKI Jakarta makin memburuk belakangan ini. Hal itu menjadikan ibu kota Indonesia menjadi puncak dari 10 kota paling terpolusi sejak Mei 2023 lalu. Mengutip Dinas Lingkungan Hidup (LH) DKI Jakarta, sumber polutan terbesar di Jakarta salah satunya berasal dari sektor transport...
Belum Lama Diluncurkan, Pemesanan All New Honda CR-V Diatas Ekspektasi!
0
Comments

Belum Lama Diluncurkan, Pemesanan All New Honda CR-V Diatas Ekspektasi!

AutonetMagz.com – Honda baru saja meluncurkan generasi ke enam dari salah satu SUV senior andalannya, CR-V. Keesokan harinya, barulah Honda mengumumkan harga resminya yang berlaku untuk pemesanan hingga 30 September 2023. Awalnya dengan harga yang sudah mencapai batas psikologis Rp 700 juta bahkan hampir Rp 800 juta untuk tipe e:HEV, kami sem...
GIIAS 2023 : Suzuki Punya Banyak Promo untuk Suku Cadang dan Aksesoris
0
Comments

GIIAS 2023 : Suzuki Punya Banyak Promo untuk Suku Cadang dan Aksesoris

AutonetMagz.com – Dalam upaya memberikan nilai lebih kepada pelanggan, Suzuki turut serta dalam pameran GIIAS 2023 dengan menawarkan penawaran menarik dalam hal suku cadang dan aksesoris. Selain itu, masih ada tambahan potongan harga bila melakukan pembelian di aplikasi MySuzuki, serta bonus merchandise menarik dari Suzuki untuk pembelian den...
GIIAS 2023 : Daihatsu Hadirkan Ayla Sport dan Kompetisi Dress Up
0
Comments

GIIAS 2023 : Daihatsu Hadirkan Ayla Sport dan Kompetisi Dress Up

AutonetMagz.com – Setiap gelaran pameran otomotif besar, biasanya Daihatsu selalu menampilkan edisi khusus dari sebagian line-up andalannya. Setelah Daihatsu Xenia Limited Edition, pada ajang GIIAS 2023 Daihatsu juga memajang edisi khusus dari Daihatsu Ayla, Ayla Sport. Selain unit modifikasi, Daihatsu juga mengadakan kontes Daihatsu Dress Up...
Siap-Siap, Pabrik MG Akan Beroperasi Mulai Kuartal 1 2024!
0
Comments

Siap-Siap, Pabrik MG Akan Beroperasi Mulai Kuartal 1 2024!

AutonetMagz.com – Sebagaimana yang kita tahu, Morris Garages (MG) akan memasuki usia ke 100 tahun ekistensinya dalam industri otomotif global. Untu menunjukkan komitmennya terhadap industri otomotif di Indonesia, MG pada hari rabu (16/8) kemarin mengumumkan rencana strategis mereka untuk segera membuka pabrik di Indonesia. Mereka akan meningk...