Mercedes Benz Luncurkan EQS Facelift, Pakai Gril Legendaris!
0
Comments

Mercedes Benz Luncurkan EQS Facelift, Pakai Gril Legendaris!

AutonetMagz.com – Setelah diluncurkan pada 2021 lalu, kini tiba waktunya bagi Mercedes Benz menyegarkan lini produk EV termewahnya, EQS. EQS facelift ini menerima update berupa revisi kecil-kecilan pada visual, penambahan fitur-fitur baru, dan baterai yang lebih besar. Perubahan paling kentara ada pada gril yang mengunakan format legendaris, ...
Mercedes-Benz Hadirkan EQS Edition One Hanya Ada 12 Unit di Indonesia
0
Comments

Mercedes-Benz Hadirkan EQS Edition One Hanya Ada 12 Unit di Indonesia

AutonetMagz.com – Di Indonesia, Mercedes-Benz telah meluncurkan berbagai model kendaraan full-electric alias EQ series sejak tahun 2022. Salah satunya adalah EQS sebagai flagship dari electric car Mercedes Benz. Kehadiran model in akan semakin ekslusif dengan hadirnya limited edition bertajuk Edition 1. Edition 1 sendiri biasanya digunakan ...
MPV Mewah Mercedes-Benz Ini Pakai Tenaga Listrik!
0
Comments

MPV Mewah Mercedes-Benz Ini Pakai Tenaga Listrik!

Penulis : Franco Reynaldi AutonetMagz.com – Merek EQ dari Mercedes-Benz tengah menjalani agenda sibuk karena produk-produknya sudah mulai beragam. Dibuka dengan mobil listrik Mercedes-Benz EQC, kini ragam model Mercedes-Benz EQ lebih variatif dengan van listrik EQV, crossover EQA dan EQB dan yang paling baru adalah sedan listrik Mercedes-Benz EQS...
Mobil Listrik Mercedes-Benz EQS, Punya RAM 24 GB dan 8 CPU!
0
Comments

Mobil Listrik Mercedes-Benz EQS, Punya RAM 24 GB dan 8 CPU!

AutonetMagz.com – Transformasi menuju era mobil listrik terasa makin kuat di badan Mercedes-Benz. Mereka sudah memperkenalkan sub-brand EQ untuk model-model bertenaga listrik dan dimulai dengan kendaraan listrik murni pertama mereka, Mercedes-Benz EQC. Meski EQC tidak terlalu sukses, ia membuka jalan untuk kehadiran model EQ lainnya. Terbukti, ki...