Wah, Wuling Almaz Dijual di Amerika Utara!
0
Comments

Wah, Wuling Almaz Dijual di Amerika Utara!

AutonetMagz.com-Wuling Motors genap 3 tahun berkecimpung di pasar Indonesia yang dulunya dipandang sebelah mata, kini justru jadi ancaman bagi pasar pabrikan mobil Jepang. Pada ulang tahunnya yang ke-3 pada 11 Juli 2020 lalu, penjualan mobil Wuling mencapai sekitar 50 ribu unit dan mereka mempunyai setidaknya 116 outlet dealer di Indonesia. Pabrika...
GMC Hummer EV, Ini Baru Bang Jago Asli!
0
Comments

GMC Hummer EV, Ini Baru Bang Jago Asli!

AutonetMagz.com – General Motors alias GM sebenarnya masih menjadi pemilik nama Hummer, merek SUV yang terkenal sebagai mobil khusus perang yang memiliki panggilan akrab “Humvee”. Untuk dijual kepada khalayak umum, Hummer punya model seperti H2 atau H3, tapi kalau benar-benar mau aroma mobil perang, Hummer H1 adalah yang paling cocok. Sayangn...
Honda & GM Akan Berbagi Platform & Mesin
0
Comments

Honda & GM Akan Berbagi Platform & Mesin

AutonetMagz.com – Kita semua tahu bahwa Honda adalah salah satu pabrikan yang hingga detik ini masih kekeuh untuk tetap independen dan tidak beraliansi dengan siapapun. Namun perlahan Honda nampaknya mulai mengkoreksi kemungkinan untuk menggandeng pihak luar. Dan ini ditunjukkan dengan manuver Honda bersama dengan General Motors di kawasan Am...
GM Berambisi Besar Untuk Pasar Mobil Listrik China
0
Comments

GM Berambisi Besar Untuk Pasar Mobil Listrik China

Autonetmagz.com – Penjualan mobil listrik di China / Tiongkok sedang mengalami kenaikan. Data dari organisasi China Association of Automobile Manufacturers atau CAAM menunjukan bahwa pada kuartal pertama 2020 486.000 mobil listrik dan plug in hybrid telah terjual di Tiongkok, dimana 378.000 diantaranya adalah mobil listrik. Dan dengan kembali...
Stok Nyaris Ludes, GM Resmi Hentikan Penjualan di Indonesia
0
Comments

Stok Nyaris Ludes, GM Resmi Hentikan Penjualan di Indonesia

AutonetMagz.com – Beberapa bulan lalu, kita dikejutkan dengan keputusan dari General Motor Indonesia (GMI) yang memutuskan untuk menghentikan penjualan mobil Chevrolet di Indonesia. Kala itu, pihak GMI memutuskan bahwa pihaknya akan resmi berhenti menjual produk Chevrolet untuk pasar Indonesia setelah bulan Maret 2020. Berhubung hari ini adal...
Setelah Indonesia, Chevrolet Berhenti Berjualan di Thailand
0
Comments

Setelah Indonesia, Chevrolet Berhenti Berjualan di Thailand

AutonetMagz.com – Beberapa bulan lalu kita dikejutkan dengan keputusan dari General Motors Indonesia yang angkat kaki dari pasar Indonesia. Chevrolet yang menjadi merk di bawah naungan GM Indonesia akan berhenti beroperasi per bulan Maret 2020 ini. Kabar terbaru dan mengejutkan lainnya baru saja muncul, dimana pihak General Motors Thailand ju...
GM Jual Saham di Russia, Renault Mengambil Alih
0
Comments

GM Jual Saham di Russia, Renault Mengambil Alih

AutonetMagz.com – Tren kurang menyenangkan yang melibatkan pabrikan asal Amerika Serikat, yaitu General Motors (GM) nampaknya masih terus berlanjut. Setelah resmi menyatakan hengkang dari Indonesia per tahun 2020 mendatang, kini muncul kabar juga bahwa pihak GM telah menjual seluruh sahamnya di Russia, dimana sejatinya disanalah pihak GM memp...
Bukan Hengkang, GM Hanya Berhenti Menjual Mobil
0
Comments

Bukan Hengkang, GM Hanya Berhenti Menjual Mobil

AutonetMagz.com – Menyambung mengenai pemberitaan yang sebelumnya sempat kami kabarkan terkait General Motor Indonesia bersama dengan merk Chevrolet yang berada di bawah naungannya. Nah, kali ini kami mendapatkan update informasi sekaligus klarifikasi terkait informasi yang beredar sebelumnya terkait GM Indonesia. Salah satu poin terpenting a...
Susul Ford, General Motor Putuskan Berhenti Berjualan di Indonesia!
0
Comments

Susul Ford, General Motor Putuskan Berhenti Berjualan di Indonesia!

AutonetMagz.com – Sebuah kabar yang mengejutkan kembali muncul di jagad otomotif Indonesia. Setelah beberapa tahun silam dibuat terkejut dengan keputusan Ford yang hengkang dari Indonesia, kali ini kita kembali dikejutkan dengan keputusan berat yang harus diambil General Motors dengan eksistensi Chevrolet di Indonesia. Yap, seperti judul di a...
Bos SGMW : Chevrolet Captiva Tidak Akan dijual di Indonesia!
0
Comments

Bos SGMW : Chevrolet Captiva Tidak Akan dijual di Indonesia!

AutonetMagz.com – Wuling Motors Indonesia yang bernaung di bawah SGMW telah meresmikan ekspor pertama mereka untuk Wuling Almaz, namun dalam format All New Chevrolet Captiva. Nah, jadi sudah jelas bahwa All New Chevrolet Captiva di Thailand adalah rakitan Wuling Indonesia. Lantas, pengumuman ini menimbulkan pertanyaan yang nampaknya sudah lam...