Inilah Keunggulan dari Baterai yang Tersemat pada Neta X!
0
Comments

Inilah Keunggulan dari Baterai yang Tersemat pada Neta X!

AutonetMagz.com – Neta X hadir dengan keunggulan utama pada baterai yang disematkan. Walaupun menggunakan baterai yang diproduksi lokal, namun keamanannya sudah terjamin lewat berbagai pengujian ketat unutk memenuhi standar kualitas tertinggi. Adapun jenis baterai yang digunakan ialah Tiangong Battery yang diproduksi lokal oleh PT Gotion Gree...
Kebijakan Berlangganan Baterai VinFast Dinilai Sukses! Seperti Apa?
0
Comments

Kebijakan Berlangganan Baterai VinFast Dinilai Sukses! Seperti Apa?

AutonetMagz.com – Sebagaimana yang kita ketahui, perawatan baterai merupakan komponen terbesar dalam biaya kendaraan listrik. Dengan menerapkan model berlangganan baterai, VinFast menawarkan keuntungan finansial yang substansial bagi konsumennya. Sehingga konsumen dapat menukar baterai ketika tingkat dayanya turun di bawah ambang batas terten...
Wuling Berencana Produksi Lokal Baterai Kendaraan Listrik di Indonesia
0
Comments

Wuling Berencana Produksi Lokal Baterai Kendaraan Listrik di Indonesia

AutonetMagz.com – Sebagai bagian dari komitmen jangka panjangnya, Wuling berencana untuk memproduksi lokal baterai EV pada akhir tahun 2024 ini. Baterai tersebut diberi Nama MAGIC Battery. Merupakan singkatan dari beragam aspek yang diaplikasikan pada baterai ini seperti ‘M’ yang mewakili Multifunction Unitized Structure Technology, kemud...
Beda dari Yang Lain, Beginilah Teknologi Baterai GAC Aion!
0
Comments

Beda dari Yang Lain, Beginilah Teknologi Baterai GAC Aion!

AutonetMagz.com – Sebagaimana kita ketahui, Pemerintah Indonesia telah meluncurkan kebijakan untuk mengalihkan secara bertahap kendaraan BBM ke kendaraan listrik (EV). Setelah diwujudkannya kebijakan tersebut, diharapkan adanya penurunan emisi gas rumah kaca sebesar 81,9% pada 2045 memndatang. Sejalan dengan hal itu, AION menghadirkan serangk...
Toyota Gunakan Baterai EV Lama Untuk Hidupkan Jaringan Listrik
0
Comments

Toyota Gunakan Baterai EV Lama Untuk Hidupkan Jaringan Listrik

AutonetMagz.com – Dalam beberapa bulan terakhir, Toyota telah dikecam oleh berbagai kelompok lingkungan karena tidak mengadopsi kendaraan listrik dengan cukup cepat. Meskipun mungkin tertinggal dibanding merek lain, Toyota percaya bahwa ada banyak cara dan berbagai upaya penyelamatan bumi. Nah, yang terbaru ini cukup brilian dan memiliki kema...
Honda dan LG Umumkan Lokasi Pabrik Baterai EV
0
Comments

Honda dan LG Umumkan Lokasi Pabrik Baterai EV

AutonetMagz.com – Honda Motor Co., Ltd. dan LG Energy Solution telah mengumumkan mengenai lokasi pabrik baterai untuk kendaraan listrik Honda. Lokasinya akan berpusat di Fayette County, yang berada di Negara bagian Ohio, Amerika Serikat. Dengan nilai total investasi sebesar $ 3,5 miliar (Rp 53.7 triliun), kapasitas target produksi per tahunny...
IBM Temukan Baterai Baru : Lebih Baik Dari Lithium Ion, Bebas Nikel & Kobalt!
0
Comments

IBM Temukan Baterai Baru : Lebih Baik Dari Lithium Ion, Bebas Nikel & Kobalt!

AutonetMagz.com – Perkembangan dunia otomotif, khususnya dalam hal elektrifikasi memang tengah hangat menjadi perbincangan beberapa tahun terakhir. Salah satu fokus menarik jika kita membahas mengenai elektrifikasi adalah perihal baterai. Baterai dari mobil bertenaga listrik, baik hybrid, PHEV maupun Full EV kini ada beberapa jenis. Mulai dar...