Bedah Hyundai Stargazer : Desain Mirip Xpander Dengan Muka Staria?
0
Comments

Bedah Hyundai Stargazer : Desain Mirip Xpander Dengan Muka Staria?

AutonetMagz.com – Akhirnya, yang ditunggu – tunggu pun datang. Yap, Hyundai Stargazer telah resmi dibuka tabirnya per hari ini, 15 Juli 2022. Per hari ini jugalah pre booking dari LMPV pertama Hyundai ini telah dimulai. Berhubung banyak hal yang menarik dari LMPV asal Korsel berdarah Indonesia ini, maka kami akan bagi – bagi bahas...
Suzuki & Dorna Capai Kesepakatan, Hengkang Dari MotoGP Demi…..
0
Comments

Suzuki & Dorna Capai Kesepakatan, Hengkang Dari MotoGP Demi…..

AutonetMagz.com – Beberapa bulan lalu kita dikejutkan dengan rencana Suzuki untuk angkat kaki dari gelaran paling bergengsi di segmen roda 2 yaitu MotoGP. Yap, ini merupakan sebuah langkah yang menurut kami aneh karena Suzuki sempat meraih juara di tahun 2020 silam lewat Joan Mir. Selain itu, efek MotoGP juga bisa diturunkan ke penjualan deng...
Wuling Siapkan Mobil Hybrid & PHEV, Rilis Tahun Ini!
0
Comments

Wuling Siapkan Mobil Hybrid & PHEV, Rilis Tahun Ini!

AutonetMagz.com – Beberapa hari lalu kita sudah mendapatkan kepastian mengenai kapan Wuling Air EV akan mulai dipasarkan di Indonesia, dan pre booking order pun sudah mulai dilakukan. Dengan langkah ini, Wuling telah resmi masuk ke segmen BEV alias mobil listrik murni. Nah, ternyata ada kabar yang juga menarik dari prinsipal Wuling di China, ...
Di India, KIA Carens Ternyata Lebih Laku Dari Toyota Innova!
0
Comments

Di India, KIA Carens Ternyata Lebih Laku Dari Toyota Innova!

AutonetMagz.com – Kalian masih ingat dengan sosok KIA Carens? Bukan KIA Carens yang dulu sempat dijual di Indonesia, melainkan KIA Carens yang sempat dipajang oleh KIA Indonesia pada IIMS 2022 silam. Mobil yang bisa dikatakan sebagai KIA Seltos versi 7 seater ini ternyata mencatatkan penjualan yang positif di India. Malahan, penjualan KIA Car...
Dongfeng Honda HR-V : Pakai Body Ala Amerika + Muka Baru
0
Comments

Dongfeng Honda HR-V : Pakai Body Ala Amerika + Muka Baru

AutonetMagz.com – Kalau dulu kita menyinggung nama Honda HR-V, maka hanya ada 1 model saja yang akan muncul di mbah gugel. Tapi, kala itu Honda HR-V juga punya nama alias yaitu Honda Vezel. Beda cerita dengan kondisi sekarang, dimana Honda HR-V sudah memiliki 2 model yang berbeda antara versi global maupun versi Amerika. Makin diperbanyak &he...
Perkuat Jaringan, Piaggio Indonesia Tambah Diler Motoplex di Jakbar
0
Comments

Perkuat Jaringan, Piaggio Indonesia Tambah Diler Motoplex di Jakbar

AutonetMagz.com – Salah satu modal penting bagi pabrikan otomotif yang ingin sukses di Indonesia adalah memiliki jaringan diler yang kuat dan tersebar. Dan hal ini juga berlaku untuk segmen roda 2 maupun roda 4. PT Piaggio Indonesia (PI) selaku APM dari 4 brand yaitu Piaggio, Vespa, Moto Guzzi dan Aprilia pun memahami kondisi ini. Oleh &helli...
Segera Rilis, Hyundai Stargazer Dipastikan Dapat Fitur Bluelink
0
Comments

Segera Rilis, Hyundai Stargazer Dipastikan Dapat Fitur Bluelink

AutonetMagz.com – Sejauh ini, perkembangan otomotif di Indonesia bisa dikatakan cukup masif dan mengarah pada aplikasi teknologi kekinian, termasuk di segmen low. Oleh karenanya, tak usah terkejut jikalau kedepannya makin banyak kendaraan yang terkoneksi dengan gadget kalian. Untuk saat ini saja, sudah ada T-inTouch, MyWuling+ hingga Bluelink...
Dapat Akses Eksklusif, Suzuki Indonesia Makin Mudah Ekspor ke Negara ASEAN
0
Comments

Dapat Akses Eksklusif, Suzuki Indonesia Makin Mudah Ekspor ke Negara ASEAN

AutonetMagz.com – Walaupun produk Suzuki yang dijual di Indonesia kebanyakan didatangkan dari India, namun nyatanya produk terlaris dari Suzuki di Indonesia tetaplah rakitan lokal. Ada Suzuki Ertiga, Suzuki XL7 dan juga Suzuki Carry. Nah, tak hanya menjual lokal saja, Suzuki Indonesia tentunya juga mengekspor produk mereka. Dan kabar baiknya,...
Efek BR-V & HR-V, Penjualan Honda Tumbuh 9% di Paruh Pertama 2022!
0
Comments

Efek BR-V & HR-V, Penjualan Honda Tumbuh 9% di Paruh Pertama 2022!

AutonetMagz.com – Tak terasa kita sudah berada di bulan ke 7 tahun 2022 ini, dan artinya kita sudah bisa melihat bagaimana peforma penjualan kendaraan selama 6 bulan pertama di tahun ini. Nah, Honda menjadi salah satu pabrikan yang cukup awal melaporkan capaian penjualannya. Dan nyatanya, penjualan Honda naik 9% dibandingkan dengan periode ya...
Punya Motor Matik? Ini Kiat Rawat V-Belt Supaya Awet Versi Yamaha
0
Comments

Punya Motor Matik? Ini Kiat Rawat V-Belt Supaya Awet Versi Yamaha

AutonetMagz.com – Kalau kita lihat 1 dekade terakhir, perkembangan populasi motor matik di Indonesia terus melesat hingga menuju tak terbatas dan melampauinya. Yap, pangsa pasar roda dua dengan transmisi CVT memang terur bertumbuh dan disukai oleh publik di Indonesia. Tapi, apakah kalian semua tahu bahwa merawat motor matik juga perlu perhati...