Cetak Teknisi Andal, Yamaha Hadirkan Indonesia Technician Grand Prix 
0
Comments

Cetak Teknisi Andal, Yamaha Hadirkan Indonesia Technician Grand Prix 

AutonetMagz.com – Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan, Yamaha berkomitmen unutk menghadirkan teknisi yang handal dan kompeten. Salah satu upaya untuk mewujudkan komitmen tersebut adalah melalui Indonesia Technician Grand Prix (ITGP). Indonesia Technician Grand Prix merupakan sebuah program kompetisi yang mempertemukan para teknisi Ya...