Mau Ke IMOS 2022 Besok?? Catat Informasi Penting Ini!
AutonetMagz.com – Tahun ini memang merupakan tahun penting bagi industri otomotif di Indonesia, baik roda 2 maupun roda 4. Terbukti dengan banyaknya pameran otomotif yang digelar di tahun ini, termasuk Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2022 yang comeback setelah vakum selama 4 tahun. Nah, bagi kalian yang sudah menyiapkan diri untuk hadir di I...