Mobil Anda Ngelitik dan Kurang Bertenaga? Ini Cara Pencegahannya
0
Comments

Mobil Anda Ngelitik dan Kurang Bertenaga? Ini Cara Pencegahannya

AutonetMagz.com – Ada beberapa hal yang bisa membuat mobil terasa kehilangan tenaga, ngelitik, bahkan berujung mogok. Salah satu penyebabnya adalah kotoran yang terlalu lama mengendap di dalam tangki bahan bakar. Kalau residunya sudah terlalu banyak, lambat laun kotoran akan berpotensi menghambat penyaluran bensin. Jika dibiarkan, filter baha...
Mobil Hybrid Tak Wajib Ganti Oli Secara Berkala? Masa Sih?
0
Comments

Mobil Hybrid Tak Wajib Ganti Oli Secara Berkala? Masa Sih?

AutonetMagz.com – Sempat beredar informasi sotoy tentang oli di mobil-mobil bermesin hybrid. Dimana mobil hybrid tidak membutuhkan ganti oli mesin mengingat sudah ada motor listrik. Apalagi di jalan, mesin bensin semakin jarang beroperasi sepanjang daya baterai hybrid masih aman. Jadi istilahnya, mesinnya lebih ‘gabut’ dan lebih s...
YECVT Pada Yamaha NMax “Turbo” Lebih Free Maintenance, Masa Sih?
0
Comments

YECVT Pada Yamaha NMax “Turbo” Lebih Free Maintenance, Masa Sih?

AutonetMagz.com – Setiap produsen pastinya berlomba-lomba untuk memasang berbagai teknologi canggih pada produknya. Namun, perlu ada ‘edukasi’ kepada konsumen agar teknologi tersebut bisa berfungsi dengan baik. Salah-salah, kerusakan dari teknologi tersebut malah akan menyedot saldo bank konsumen akibat kesalahan pemakaian. Hal in...
Jangan Pernah Remehkan Kondisi Ban, Dampak Buruknya Bisa Bikin Celaka!
0
Comments

Jangan Pernah Remehkan Kondisi Ban, Dampak Buruknya Bisa Bikin Celaka!

AutonetMagz.com – Belum lama ini, ada kejadian dimana sebuah mobil yang mengalami pecah ban dan tidak dirasakan pengemudinya sehingga telapak ban terlepas. Dalam banyak kasus, ban mobil pecah sampai rusak berat umumnya disebabkan oleh tekanan udara yang kurang (bahkan sampai kempis) dan dibiarkan terlalu lama. Situasi ini jelas berbahaya kare...
Jangan Berkendara dengan Kondisi Bensin Tiris, Ini Akibatnya!
0
Comments

Jangan Berkendara dengan Kondisi Bensin Tiris, Ini Akibatnya!

AutonetMagz.com – Bensin merupakan salah satu komponen penting pada kendaraan. Apabila tidak ada bensin dalam tangki bensin, kendaraan tidak akan bisa digunakan sebagaimana mestinya. Hal ini juga tentunya berdampak buruk untuk performa kendaraan. Nah, kalau misalnya kita lupa untuk mengisi bahan bakar sampai benar-benar habis, kerusakan apaka...
Bagaimana Cara Merawat Keyless Agar Tetap Aman? Ini Tipsnya!
0
Comments

Bagaimana Cara Merawat Keyless Agar Tetap Aman? Ini Tipsnya!

AutonetMagz.com – Seiring berkembangnya teknologi, kebanyakan sepeda motor keluaran terbaru kini sudah tidak menggunakan kunci konvensional lagi. Dengan adanya sistem keyless, anda cukup mengantongi kunci remote jika ingin menghidupkan mesin. Tak perlu memasukkan anak kunci lagi ke lubang kunci. Fitur keyless ini sekarang sudah banyak diter...
Inilah Fungsi Lain dari DashCam yang Perlu Diketahui!
0
Comments

Inilah Fungsi Lain dari DashCam yang Perlu Diketahui!

AutonetMagz.com – Walaupun anda sudah berhati-hati dalam berkendara, terkadang ada insiden saja tidak terduga yang terjadi di sekitar mobil. Salah satu contohnya adalah pengendara sepeda motor yang tiba-tiba jatuh tepat di depan mobil anda. Salah-salah, bisa saja anda sebagai pengendara mobil yang dituduh sebagai penyebab kecelakaan. Apalagi ...
Agar Lebih Rapi dan Aman, Maksimalkan Kompartemen Penyimpanan di Interior
0
Comments

Agar Lebih Rapi dan Aman, Maksimalkan Kompartemen Penyimpanan di Interior

AutonetMagz.com – Memasuki pertengahan tahun, biasanya identik dengan liburan sekolah. Saat kita berlibur menggunakan mobil, tentunya kita akan membawa barang bawaan yang lebih banyak dari biasanya. Agar lebih rapi dan aman, anda bisa memanfaatkan kompartemen penyimapan di dalam kabin untuk menyimpan barang-barang yang dibawa. Seperti glove b...