Kenapa EV Jerman Seperti VW Tidak Banyak Fitur?
AutonetMagz.com – Melalui sesi interview eksklusif pada Sabtu (24/05) lalu, kami berkesempatan untuk mewawancarai Anke Köckler selaku Executive Director of Sales Europe, International and Fleet untuk Volkswagen (VW) Commercial Vehicle. Kami menggali apa yang akan dilakukan VW Indonesia dengan Indomobil setelah hype peluncuran ID.BUZZ yang sa...