Inilah Tips Hemat Ketika Mengemudikan Suzuki Fronx!
0
Comments

Inilah Tips Hemat Ketika Mengemudikan Suzuki Fronx!

AutonetMagz.com – Sebagaimana yang kita ketahui, Suzuki Fronx dibekali dengan teknologi Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS) pada mesin K15C. Meskipun sudah terkenal irit bahan bakar, namun alangkah baiknya untuk mengupayakan efisiensi berkendara. Tak hanya diupayakan sebelum melakukan perjalanan, namun juga ketika berada di dalam perjalanan...
Kupas Tuntas Perbedaan Antar Varian dari Suzuki Fronx, Ini Bedanya!
0
Comments

Kupas Tuntas Perbedaan Antar Varian dari Suzuki Fronx, Ini Bedanya!

AutonetMagz.com – Suzuki Fronx tersedia dalam tiga varian yakni GL, GX, dan SGX. Varian GL memakai mesin K15B berkapasitas 1.462 CC tanpa tambahan mild hybrid. Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga 103 hp dan torsi 138 Nm. Sementara varian GX dan SGX menggunakan mesin K15C berkapasitas 100,6 hp, torsi 135 Nm, dan tambahan baterai lithium-i...
7 Fun Fact Suzuki Fronx, ADAS & Fiturnya Komplit!!
0
Comments

7 Fun Fact Suzuki Fronx, ADAS & Fiturnya Komplit!!

AutonetMagz.com – Membeli mobil adalah sebuah kegiatan yang melibatkan dana yang besar, oleh karenanya kita tidak bisa sembarangan memilih calon kendaraan yang akan kita beli. Dan kali ini, tim AutonetMagz ingin membantu kalian para calon konsumen Suzuki Fronx untuk memahami beberapa fakta menarik terkait mobil ini, sehingga kalian bisa meman...
Suzuki Berikan Improvement Untuk Grand Vitara di India, Ini Bedanya!
0
Comments

Suzuki Berikan Improvement Untuk Grand Vitara di India, Ini Bedanya!

AutonetMagz.com – Dalam waktu lifecycle suatu produk, produsen mobil biasanya memberikan penyempurnaan atau improvement pada produknya. Penyempuran yang dimaksud berupa ubahan kecil-kecilan yang mudah terlihat seperti desain pelek, warna interior, dan lain-lain. Ada juga yang menambah update pada sektor mesin, suspensi, hingga penambahan...
Sambut Libur Lebaran, Suzuki Hadirkan Promo Berkah!
0
Comments

Sambut Libur Lebaran, Suzuki Hadirkan Promo Berkah!

AutonetMagz.com – Menjelang mudik, banyak orang mencari kendaraan yang dilengkapi dengan penawaran menarik. Maka dari itu, PT Suzuki Indomobil Sales menghadirkan promo spesial sepanjang Maret 2025 yang berlaku di semua jaringan diler resminya. Ada berbagai benefit yang bisa didapatkan seperti uang elektronik maupun voucher shopping retail u...
Penjualan Suzuki Naik 12% di Februari, Carry Kembali Mendominasi
0
Comments

Penjualan Suzuki Naik 12% di Februari, Carry Kembali Mendominasi

AutonetMagz.com – PT Suzuki Indomobil Sales (PT SIS) kembali mencatat pertumbuhan penjualan ritel sebesar 12% pada bulan Februari 2025. Adapun produk yang paling mendominasi adalah Suzuki Carry dan XL-7. Kinerja positif pada Februari 2025 membuat posisi Suzuki di industri otomotif nasional semakin kuat, sekaligus mencerminkan kepercayaan pe...
Rumah anda Kebanjiran? Suzuki Tawarkan Layanan Free Towing!
0
Comments

Rumah anda Kebanjiran? Suzuki Tawarkan Layanan Free Towing!

AutonetMagz.com – Hujan deras yang mengguyur dalam beberapa hari terakhir ini menyebabkan banjir di sejumlah wilayah, termasuk diantaranya Kota Bekasi. Akibatnya, air merendam kendaraan hingga memasuki bagian dalamnya. Menyikapi kondisi ini, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menghadirkan layanan Free Towing alias evakuasi kendaraan gratis ba...
Suzuki Bukukan Hampir 1.700 SPK di IIMS 2025, XL-7 Mendominasi!
0
Comments

Suzuki Bukukan Hampir 1.700 SPK di IIMS 2025, XL-7 Mendominasi!

AutonetMagz.com – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mencatatkan pennjualan positif hingga penutupan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025. Menutup partisipasi pameran, PT. SIS berhasil menjual hampir 1.700 unit mobil melalui Surat Pemesanan Kendaraan (SPK). Angka ini meningkat 41% dibandingkan IIMS tahun sebelumnya. Produk apa yang pal...