Great Wall Motor Berminat Untuk Membeli Pabrik Milik Nissan?
0
Comments

Great Wall Motor Berminat Untuk Membeli Pabrik Milik Nissan?

AutonetMagz.com – Seperti yang kita ketahui bersama, dalam beberapa tahun terakhir Nissan masuk dalam masa yang tidak menyenangkan. Selain harus menghadapi pandemi dan kondisi ekonomi yang buruk, Nissan juga harus melakukan sejumlah restrukturisasi pasca mendepak Carlos Ghosn. Salah satu restrukturisasi yang mereka lakukan adalah meninjau ula...