Mesin Baru Nissan Bisa Tandingi Mesin F1!
0
Comments

Mesin Baru Nissan Bisa Tandingi Mesin F1!

AutonetMagz.com – Masa-masa seperti saat ini adalah momen di mana kita mulai melihat transformasi dunia otomotif, lebih tepatnya peralihan dari tenaga minyak ke tenaga listrik. Meski demikian, masih ada merek yang percaya dengan potensi mesin bensin sehingga tak menyerah untuk terus meneliti mesin ini. Contohnya adalah Mazda dengan mesin SkyActiv...
Nissan Terra : Stok Ludes, Tak Dijual Lagi?
0
Comments

Nissan Terra : Stok Ludes, Tak Dijual Lagi?

AutonetMagz.com – Kalian masih ingat dengan sosok Nissan Terra? Mobil ini adalah penantang Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport di segmen SUV ladder frame. Kehadiran Nissan Terra di segmen pasar ini bisa dikatakan sangat telat, bahkan lebih telat dibandingkan Isuzu MU-X dan Chevy Trailblazer di masanya. Sayangnya, walaupun paling terak...
NJKB Nissan Leaf Muncul, Kicks Tambah Trim?
0
Comments

NJKB Nissan Leaf Muncul, Kicks Tambah Trim?

AutonetMagz.com – Persaingan mobil dengan inovasi powertrain semakin memanas dalam skenario pasar otomotif Tanah Air. Berbagai kendaraan hybrid hingga fully electric mulai hadir memberikan masyarakat Indonesia berbagai macam jenis kendaraan. Hal ini tak mau didiamkan saja oleh PT Nissan Motor Indonesia (NMI) selaku agen tunggal pemegang merk ...
Nissan Pathfinder 2022 : Terrano Reborn Bermuka Patrol
0
Comments

Nissan Pathfinder 2022 : Terrano Reborn Bermuka Patrol

AutonetMagz.com – Akrabkah kalian dengan nama Nissan Pathfinder? Kalau tidak, kami anggap wajar – wajar saja. Karena model ini memang tidak dipasarkan secara resmi di Indonesia. Namun, sebenarnya sosok Nissan Pathfinder pernah mampir secara ‘resmi’ di Indonesia menggunakan identitas lain, yaitu Nissan Terrano. Dan kini, Niss...
Nissan Fokuskan Diri Menuju ‘Carbon Neutral’
0
Comments

Nissan Fokuskan Diri Menuju ‘Carbon Neutral’

AutonetMagz.com – Awal tahun ini kita disambut oleh pernyataan General Motors yang mengumumkan bahwa pihaknya akan lebih serius dalam menggeluti segmen electric vehicle (EV) untuk fokus model kedepannya. Lalu pada penghujung Januari tepatnya Rabu (27/01) lalu, Nissan Motor Co. juga ikut menyatakan bahwa dirinya akan berusaha mencapai carbon n...
First Drive Nissan Magnite : Mesin & Transmisi Potensial!
0
Comments

First Drive Nissan Magnite : Mesin & Transmisi Potensial!

AutonetMagz.com – Pada minggu lalu, 12 Januari 2021, Nissan Indonesia mengundang beberapa jurnalis, termasuk Autonetmagz untuk melakukan First Drive mobil andalan terbaru mereka, yaitu Nissan Magnite di markas besar Nissan Indonesia di MT Haryono, bagaimana impresinya? Pantenign artikel ini sampai habis. Sekilas Pandang Tentu saja di event ini se...
Nissan Magnite Raih 4 Bintang Di ASEAN NCAP
0
Comments

Nissan Magnite Raih 4 Bintang Di ASEAN NCAP

AutonetMagz.com – Akhirnya salah satu kontender crossover kecil yang berada di Indonesia ini mendapatkan hasil NCAP (New Car Assesment Program), walaupun masih dalam skala ASEAN. Mengutip dari laman resmi ASEAN NCAP, Magnite sukses mendapatkan bintang 4 dalam uji tabrak yang telah mereka lakukan. Walaupun rincian hasil NCAP yang terdiri dari ...
Nissan Akui Sempat Sulit Bersaing Karena Produknya Kurang Fresh
0
Comments

Nissan Akui Sempat Sulit Bersaing Karena Produknya Kurang Fresh

AutonetMagz.com – Nissan sedang di tengah-tengah penebusan dosa yang menyebabkan turunnya citra, penjualan dan nilai merek asal Jepang ini. Memamerkan Nissan Z Proto, memperbarui Nissan X-Trail, merangkul Mitsubishi dan Renault untuk bekerja sama dalam mempersiapkan model baru dan bahkan memperkenalkan teknologi e-POWER di Indonesia melalui kehad...
Diam-Diam Nissan Magnite Resmi Meluncur di Indonesia
0
Comments

Diam-Diam Nissan Magnite Resmi Meluncur di Indonesia

AutonetMagz.com – Sejak KIA Sonet membuka kelas baru crossover kecil di Indonesia, pemain dari merek lain sudah dalam perjalanan untuk menyusul KIA Sonet. Kontestan kedua adalah Nissan Magnite, dan setelah debut perdana di India ia langsung memperkenalkan diri di Indonesia. Tidak ada seremonial untuk perayaan peluncurannya, hanya pengumuman berup...
Mau Restorasi Nissan Skyline? Siapkan 6 M Rupiah!
0
Comments

Mau Restorasi Nissan Skyline? Siapkan 6 M Rupiah!

AutonetMagz.com – Hari gini, harga Nissan Skyline tidak ada yang murah, bahkan yang non-GT-R seperti varian GT-T, GT-S dan GTS-t saja harganya naik. Varian itu saja harganya sudah mahal, apalagi yang GT-R, bisa-bisa harus jual ginjal untuk memilikinya. Masalahnya, puluhan tahun berlalu dan mungkin GT-R versi R32, R33 dan R34 sudah tak seprima dul...