Inilah Toyota Land Cruiser FJ, Line-Up Terkecil dari Keluarga Land Cruiser
AutonetMagz.com – Beberapa waktu kebelakang, kalian pasti tak jarang mendengar rumor tentang versi paling ‘kecil’ dari keluarga Land Cruiser. Kalau anda merasa Land Cruiser 250 atau Prado masih terlalu besar, nah kali ini Toyota meluncurkan Land Cruiser FJ yang lebih kecil lagi. Ia dibangun diatas platform IMV yang sama dengan Toy...