TGRI Kuasai Special Stage di Seri ke-2 Kejurnas Sprint Rally 2025!
0
Comments

TGRI Kuasai Special Stage di Seri ke-2 Kejurnas Sprint Rally 2025!

AutonetMagz.com – Toyota Gazoo Racing Indonesia (TGRI) berhasil meraih gelar Juara Pertama di ajang Kejurnas Sprint Rally 2025 Seri ke-2. Seri kedua Kejurnas Sprint Rally tersebut berkolaborasi dengan Gazpoll x Jangkar Biru di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung. Dengan mengandalkan Toyota GR Yaris AP4, pembalap TGRI Ryan Nirwan dan navigator ...