BYD dan Denza Bukukan Lebih dari 2.400 SPK dan Raih Awards Di IIMS 2025
AutonetMagz.com – BYD berhasil mencatatkan pencapaian yang positif dalam keikutsertaannya di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025. Selama sebelas hari pameran, BYD dan Denza berhasil mendatangkan lebih dari 3.000 pengunjung test drive hingga membukukan lebih dari 2.000 SPK. Selain itu, BYD dan Denza juga berhasil meraih banyak...