Honda Raih 1.297 SPK Selama IIMS 2024, SUV Mendominasi!
0
Comments

Honda Raih 1.297 SPK Selama IIMS 2024, SUV Mendominasi!

AutonetMagz.com – Masih melanjutkan bahasan mengenai rapor dari tiap brand otomotif yang ambil bagian di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024. Dan kali ini, ada kabar menarik dari Honda yang berhasil membukukan SPK di angka 1.297 unit. Dari angka tersebut, ternyata model-model SUV Honda memberikan sumbangsih yang cukup masif. Lantas...
Bukukan 1.104 Unit di Januari, Honda Surabaya Center Genjot Promo!
0
Comments

Bukukan 1.104 Unit di Januari, Honda Surabaya Center Genjot Promo!

Surabaya, AutonetMagz.com – Awal tahun memang identik dengan penjualan otomotif yang mulai woles atau melambat. Namun, bukan berarti kondisi ini harus membuat pabrikan ataupun pegiat otomotif pasrah. Menggelontorkan program penjualan ataupun promo menjadi salah satu alat paling efektif untuk menggairahkan pasar. Dan hal ini pun dipahami oleh ...
Honda BR-V N7X Edition Rilis di Surabaya, Tambah Kece!
0
Comments

Honda BR-V N7X Edition Rilis di Surabaya, Tambah Kece!

Surabaya, AutonetMagz.com – Beberapa waktu yang lalu, Honda prospect Motor (HPM) memperkenalkan varian terbaru dari Honda BR-V di Indonesia yang secara unik membawa kembali nama N7X. Yap, Honda memperkenalkan sosok New Honda BR-V N7X Edition yang kini mendapatkan sejumlah update visual yang membuatnya tampil lebih fresh. Dan versi terbaru dar...
IIMS 2024 : New Honda Stylo 160 Tampil Perdana, Siap Pikat Pengunjung!
0
Comments

IIMS 2024 : New Honda Stylo 160 Tampil Perdana, Siap Pikat Pengunjung!

AutonetMagz.com – Sebagai salah satu pemegang market share terbesar se-Indonesia, PT Astra Honda Motor (AHM) tentunya ikut meramaikan gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024. Booth AHM berada di Hall C3 Jakarta International Expo (JIEXPO), Kemayoran, Jakarta Pusat. Mengambil tema “One HEART. – #SatuHATIPenuhArti”, boo...
IIMS 2024 : Honda BR-V N7X Edition, Jadi Makin Kece?
0
Comments

IIMS 2024 : Honda BR-V N7X Edition, Jadi Makin Kece?

AutonetMagz.com – Masih ingat dengan nama Honda N7X?? Yap, nama Honda N7X merujuk pada akronim New 7 Seater eXcitement yang merupakan versi konsep dari Honda BR-V. Kali ini, Honda Prospect Motor (HPM) kembali memunculkan nama N7X, namun bukan lagi sebagai model konsep melainkan menjadi nama tipe spesial. Yuk kita bahas, Honda BR-V N7X Edition...
Honda Segarkan City Hatchback, Apa Saja Perbedaannya?
0
Comments

Honda Segarkan City Hatchback, Apa Saja Perbedaannya?

AutonetMagz.com – Setelah memberikan penyegaran pada versi sedannya, kini Honda memberikan penyegaran untuk versi tanpa buntutnya alias hatchback. Versi ini lebih dahulu mengaspal di Indonesia pada 2021 lalu, sementara versi sedannya sudah lebih dulu diluncurkan di Thailand pada 2019 (tapi baru masuk Indonesia pada 2021). Itulah mengapa pasar...