Harley Davidson Buka Dealer Baru di Kebayoran! Apa Saja Fasilitasnya?
0
Comments

Harley Davidson Buka Dealer Baru di Kebayoran! Apa Saja Fasilitasnya?

AutonetMagz.com – Anak Elang Harley Davidson (AE-HD) mengumumkan peresmian showroom barunya di kawasan Kebayoran, Jakarta Selatan. Showroom baru ini hadir sebagai ‘home for all bikers’, yang menyediakan ruangan yang ekslusif tak hanya bagi para pengendara motor Harley-Davidson, tetapi juga para penggemar Harley Davidson. Selain it...
IMOS 2024: Harley Davidson Bawa Full Line-Up dan Penawaran Menarik
0
Comments

IMOS 2024: Harley Davidson Bawa Full Line-Up dan Penawaran Menarik

AutonetMagz.com – Harley Davidson melalui PT JLM Auto Indonesia turut berpartisipasi dalam acara Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2024. Menempati Hall 9 booth S28, Harley Davidson menghadirkan delapan motor display. Dua diantaranya merupakan bike hero Street Glide, Road Glide , serta beragam pilihan motor lainnya seperti Low Rider ST, Sportst...
GIIAS 2024: Harley Davidson Bawa Beragam Produk Unggulannya
0
Comments

GIIAS 2024: Harley Davidson Bawa Beragam Produk Unggulannya

AutonetMagz.com – Ini adalah tahun kedua Harley-Davidson berpartisipasi dalam GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) di bawah naungan JLM Auto Indonesia/Inchcape. Menduduki Hall 3A booth PF3A1, harley Davidson juga memajang beragam produk ungulannya. Seperti Street Glide, Road Glide, Heritage Classic 114, dan Low Rider ST. Namun, ...
Pan America 1250 S 2023, Harley-Davidson Yang Handal Untuk Medan Offroad
0
Comments

Pan America 1250 S 2023, Harley-Davidson Yang Handal Untuk Medan Offroad

AutonetMagz.com – Dalam gelaran Harley-Davidson DRT (Dirt. Road. Track) Experience 2023 pada Jum’at (23/06) lalu di Khao Yai, Thailand, kami pun juga berkesempatan untuk merasakan Harley-Davidson Pan America 2023. Menjadi satu-satunya motor Harley bertema adventure touring dengan kapabilitas offroad yang mumpuni, berikut spesifikasi len...
First Ride: Harley-Davidson Sportster S 2023
0
Comments

First Ride: Harley-Davidson Sportster S 2023

AutonetMagz.com – Tak hanya mencoba Nightster Special, kami pun juga dapat merasakan Sportster S terbaru dalam gelaran Harley-Davidson DRT (Dirt. Road. Track) Experience 2023 pada Jum’at (23/06) lalu di Khao Yai, Thailand. Jika Nightster dapat kita rasakan di jalan raya dan sirkuit, Sportster S 2023 ini eksklusif kita maksimalkan di 8 S...
Definisi “Sport” Bagi Harley-Davidson, Inilah Sportster S 2023
0
Comments

Definisi “Sport” Bagi Harley-Davidson, Inilah Sportster S 2023

AutonetMagz.com – Dalam kegiatan Harley-Davidson DRT (Dirt. Road. Track.) Experience 2023 di Khao Yai, Thailand pada Jum’at (23/06) lalu, setelah Nightster Special 2023 kami juga diberikan kesempatan untuk mencoba Harley-Davidson Sportster S. Termasuk ke dalam lini model “Sport” Harley-Davidson seperti Nightster, berikut spe...
First Ride: Harley-Davidson Nightster Special 2023
0
Comments

First Ride: Harley-Davidson Nightster Special 2023

AutonetMagz.com – Dalam gelaran Harley-Davidson DRT (Dirt. Road. Track) Experience 2023 yang berlokasi di Khao Yai, Thailand pada Jum’at (23/06) lalu, tim AutonetMagz akhirnya berkesempatan merasakan Nightster Special terbaru. Berikut impresi kami mengenai moge (motor gede) Harley termurah dengan mesin terkecil saat ini yang dijual oleh...
Intip Spesifikasi Nightster Special 2023: Harley-Davidson Termurah!
0
Comments

Intip Spesifikasi Nightster Special 2023: Harley-Davidson Termurah!

AutonetMagz.com – Mengambil momentum ulang tahun yang ke-120, Harley-Davidson turut menyelenggarakan kegiatan DRT Experience 2023 di kawasan Khao Yai, Thailand untuk awak media dan juga para konsumen di seluruh Asia. Dalam momen pengalaman berkendara bersama Harley tersebut, akhirnya kami dapat melihat langsung model Nightster Special 2023 pa...