Hadir Perdana, GIIAS Semarang Siap Dibuka Besok Rabu 23 November 2022
0
Comments

Hadir Perdana, GIIAS Semarang Siap Dibuka Besok Rabu 23 November 2022

Semarang, AutonetMagz.com – Untuk pertama kalinya pameran otomotif GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) The Series 2022 akan tampil perdana di kota Semarang, Jawa Tengah. Pameran otomotif ini akan menjadi rangkaian penutup GIIAS The Series 2022 yang akan diselenggarakan selama lima hari pada 23-27 November 2022 di Marina Convent...
Pameran Otomotif GIIAS 2022 Segera Sambangi Semarang
0
Comments

Pameran Otomotif GIIAS 2022 Segera Sambangi Semarang

AutonetMagz.com – Pameran otomotif GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) The Series 2022 segera menyambangi kota Semarang, Jawa Tengah pada 23-27 November mendatang. Mengambil lokasi di di Marina Convention Center, rangkaian GIIAS The Series ini untuk pertama kalinya mengunjungi kawasan Jawa Tengah setelah sebelumnya sukses terla...
GIIAS The Series 2022 Mengakhiri Perjalanan Di Semarang
0
Comments

GIIAS The Series 2022 Mengakhiri Perjalanan Di Semarang

AutonetMagz.com – Setelah GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Medan 2022 selesai dilaksanakan pada Minggu (09/10) lalu, kini GIIAS The Series 2022 kembali melanjutkan perjalanan menuju Semarang. Rencananya, GIIAS Semarang 2022 yang berlangsung pada 23-27 November 2022, akan menjadi penutup rangkaian GIIAS The Series tahun ini. ...
GIIAS Medan 2022 : Wuling Mengusung Tema ‘The Future is Here’
0
Comments

GIIAS Medan 2022 : Wuling Mengusung Tema ‘The Future is Here’

AutonetMagz.com – Wuling Melanjutkan partisipasinya dalam rangkaian GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Medan. Berlangsung pada tanggal 5-9 Oktober 2022 di Santika Premiere Dyandra Hotel and Convention Medan. Wuling membawa semangat ‘The Future is Here’, yang diwujudkan dengan kehadiran lini produknya, termasuk Wuling Air E...
GIIAS Medan 2022 : Daihatsu Bawa Konsep Awesomeverse ke Medan
0
Comments

GIIAS Medan 2022 : Daihatsu Bawa Konsep Awesomeverse ke Medan

AutonetMagz.com – Masih mengabarkan dari Santika Convention Center, dimana gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Medan 2022 tengah berlangsung. Kali ini, kita akan bahas apa yang dibawa oleh teman – teman Daihatsu Indonesia di GIIAS Medan 2022. Sejalan dengan konsep bertemakan Metaverse yang diusung di ICE BSD dan S...
GIIAS Medan 2022 Telah Dimulai, Catat Informasi Pentingnya!
0
Comments

GIIAS Medan 2022 Telah Dimulai, Catat Informasi Pentingnya!

AutonetMagz.com – Rangkaian GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Roadshow kembali digelar tahun 2022 ini, dimana Medan menjadi kota ketiga setelah Surabaya dan juga Jabodetabek. GIIAS kembali lagi ke kota Medan setelah vakum selaam 2 tahun sebagai dampak pandemi COVID-19. Nah, GIIAS Medan 2022 telah resmi dimulai per tanggal 5 O...
GIIAS 2022 The Series Berikutnya Segara Berlangsung di Medan
0
Comments

GIIAS 2022 The Series Berikutnya Segara Berlangsung di Medan

AutonetMagz.com – Setelah mencatatkan kesuksesan pada the 29th GIIAS yang berlangsung di BSD-City, Kab. Tangerang, dan GIIAS Surabaya, GIIAS 2022 The Series kembali berlanjut. Penyelenggaraan selanjutnya akan berlangsung di Medan, Sumatera Utara. GIIAS Medan 2022 akan berlangsung pada 5-9 Oktober 2022 di Santika Premiere Hotel & Conventio...
Daihatsu Kantongi 1.030 SPK di GIIAS 2022, Naik 2 Kali Lipat!
0
Comments

Daihatsu Kantongi 1.030 SPK di GIIAS 2022, Naik 2 Kali Lipat!

AutonetMagz.com – Masih mengabarkan mengenai capaian penjualan mobil di GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022, dan kini kita bergeser ke adik dari Toyota yaitu Daihatsu. Daihatsu harus menerima kenyataan bahwa mereka sedikit tergeser ke zona 2 dan langsung head to head dengan Suzuki dan Wuling. Dan selama GIIAS 2022 ini, Dai...
Jauh Lewati Hyundai, 5.434 Unit Mobil Toyota Terjual di GIIAS 2022!
0
Comments

Jauh Lewati Hyundai, 5.434 Unit Mobil Toyota Terjual di GIIAS 2022!

AutonetMagz.com – Walaupun ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 tidak hanya berbicara terkait penjualan semata, namun tak bisa dipungkiri bahwa ajang ini juga jadi sumber SPK bagi pabrikan. Dan Toyota sebagai brand dengan penjualan tertinggi di Indonesia saat ini juga merasakan manisnya SPK selama GIIAS 2022. Bahkan, ...