BYD Resmi Jadi Official Partner di UEFA EURO 2024!
0
Comments

BYD Resmi Jadi Official Partner di UEFA EURO 2024!

AutonetMagz.com – Bagi kalian penggemar sepak bola, pasti kalian sudah hafal kalau setiap tahun genap pasti ada event besar-besaran (kecuali 2020). Tidak terasa, piala EURO 2024 akan segera hadir, tepatnya pada 14 Juni sampai 14 Juli 2024 dan Jerman menjadi tuan rumahnya. Disana, BYD menjadi Official Partner dan E-Mobility Partner dari UEFA E...
BYD Bersama PLN Icon Plus Kembangkan Ekosistem EV Selama 5 Tahun Kedepan!
0
Comments

BYD Bersama PLN Icon Plus Kembangkan Ekosistem EV Selama 5 Tahun Kedepan!

AutonetMagz.com – BYD berkomitmen untuk memfasilitasi percepatan transisi menuju era kendaraan elektrifikasi di Indonesia. Untuk merealisasikan komitmen tersebut, PT BYD Motor Indonesia menjalin kerja sama dengan PT PLN (Persero) melalui subholding PLN Icon Plus dalam penyediaaan 10.000 unit BYD. Implementasi kerja sama yang akan dilakukan se...
Yuk, Kupas Tuntas Diversifikasi Bisnis dan Strategi Utama BYD!
0
Comments

Yuk, Kupas Tuntas Diversifikasi Bisnis dan Strategi Utama BYD!

AutonetMagz.com – Build Your Dreams (BYD), merupakan perusahaan teknologi global yang berbasis di Shenzhen, Guangdong, China. Bermula pada tahun 1995 dimana Wang Chuanfu mendirikan sebuah pabrik baterai isi ulang bernama Build Your Dreams (BYD). Kala itu, BYD hanya berfokus pada produksi baterai semata, belum memiliki divisi otomotif .Saat in...
Yuk, Mengenal Lebih Jauh Mobil-mobil BYD di Indonesia!
0
Comments

Yuk, Mengenal Lebih Jauh Mobil-mobil BYD di Indonesia!

AutonetMagz.com – Sebagai pembukaan memasuki pasar Indonesia, BYD membawa tiga model andalannya untuk pasar tanah air. Mobil-mobil tersebut adalah BYD Atto 3, BYD Dolphin, dan BYD Seal yang ketiganya merupakan mobil listrik murni atau full electric. beberapa dari kalian mungkin sudah pernah melihat taksi dan bus BYD di Indonesia, namun kali i...
Sejarah BYD & FinDreams : 28 Tahun Pengembangan Baterai Lithium
0
Comments

Sejarah BYD & FinDreams : 28 Tahun Pengembangan Baterai Lithium

Chongqing, AutonetMagz.com – Saat ini, nama BYD memang sedang mendapatkan spotlight sebagai salah satu pabrikan China yang berjaya dalam segmen NEV. Bahkan, dengan penjualan PHEV no 1 di China dan BEV no 2, BYD melalui FinDreams juga mendominasi penjualan baterai lithium sebagai runner up. Seluruh capaian ini tentunya bukan tanpa jerih lelah ...
BYD Indonesia : Blade Battery Adalah Bukti Keunggulan Kami!
0
Comments

BYD Indonesia : Blade Battery Adalah Bukti Keunggulan Kami!

Chongqing, AutonetMagz.com – Dalam media trip bersama BYD Motor Indonesia pada penghujung tahun 2023 kemarin, kami diajak untuk melihat fasilitas milik FinDreams. FinDreams sendiri adalah anak perusahaan BYD yang bertugas memproduksi Blade Battery untuk kebutuhan BYD Auto bahkan untuk pabrikan lain. Dan disinilah kami memahami bahwa blade bat...
Intip FinDreams Factory BYD : Bukan Pabrik Baterai Biasa!
0
Comments

Intip FinDreams Factory BYD : Bukan Pabrik Baterai Biasa!

Chongqing, AutonetMagz.com – Sebelumnya, kami telah mengabarkan dari Changzhou, Jiangsu, China terkait seperti apa pabrik mobil NEV BYD. Dan kali ini, kami diajak oleh BYD Motor Indonesia untuk bergeser ke kota lain yaitu Chongqing untuk berkunjung ke headquarter dari FinDreams. Apa itu FinDreams? Yuk kita bahas lebih dalam. Megahnya HQ &...
BYD Dan JAC Jajaki Investasi di Indonesia, Makin Ramai!
0
Comments

BYD Dan JAC Jajaki Investasi di Indonesia, Makin Ramai!

AutonetMagz.com – Pasar otomotif Indonesia dalam 2 tahun terakhir ini diramaikan dengan kehadiran dua pabrikan otomotif asal Tiongkok, yaitu Wuling dan juga DFSK. Nah, nampaknya kedua pabrikan ini juga harus bersiap karena ada 2 kompatriot senegara mereka yang juga berminat untuk melakukan investasi di kawasan Nusantara. Dan kedua pabrikan te...
BYD Qin, Sedan Hybrid Baru Dari Dataran China
0
Comments

BYD Qin, Sedan Hybrid Baru Dari Dataran China

AutonetMagz.com – Bagi kalian yang mengikuti perkembangan otomotif Negeri Tirai Bambu, China, maka kalian jelas tak asing dengan merk BYD. Memang bukan merk yang akrab kita dengar seperti Wuling, DFSK, Baojun, dan Geely, namun pada kenyataanya BYD juga punya pangsa pasar yang bagus di China. Dan salah satu produknya sendiri sempat kami bahas...