Autonet Magz :: Review Mobil dan Motor - Part 85
Isuzu Beberkan Manfaat Penggunan Pre Filter Kit di Isuzu Traga!
0
Comments

Isuzu Beberkan Manfaat Penggunan Pre Filter Kit di Isuzu Traga!

AutonetMagz.com – Keandalan mesin dan efisiensi bahan bakar merupakan faktor penting yang harus diperhatikan oleh para pemilik dan pengemudi kendaraan komersial. Salah satu masalah yang sering dihadapi adalah kualitas bahan bakar yang berpengaruh terhadap kinerja dan umur mesin. Bahan bakar dapat tercemar dengan partikel kotoran, air, atau ko...
GAIKINDO : Jika Ada Insentif, Penjualan Akan Naik Signifikan!
0
Comments

GAIKINDO : Jika Ada Insentif, Penjualan Akan Naik Signifikan!

AutonetMagz.com – Harus kita akui bahwa penjualan mobil di Indonesia tahun ini sedang tidak baik-baik saja. Adanya penurunan penjualan di beberapa bulan pertama tahun 2024 ini memaksa pabrikan dan sejumlah stakeholder di bidang otomotif putar otak. Dan GAIKINDO sebagai induk pabrikan otomotif di Indonesia pun buka suara terkait salah satu sol...
VinFast Hadirkan Dua Opsi Pembelian VF e34, Ini Harga Detailnya!
0
Comments

VinFast Hadirkan Dua Opsi Pembelian VF e34, Ini Harga Detailnya!

AutonetMagz.com – Untuk menjawab kebutuhan konsumen yang beragam, VinFast menawarkan dua pilihan pembelian mobil listrik VF e34. Yaitu pembelian langsung dengan baterai atau dengan ststem baterai berlangganan. Dengan sistem tersebut, Vinfast mengklaim dapat mengatasi masalah degradasi baterai,memangkas harga pembelian, dan mengurangi biaya op...
Hyundai Digugat Palsukan Data Penjualan EV di Amerika
0
Comments

Hyundai Digugat Palsukan Data Penjualan EV di Amerika

AutonetMagz.com – Tahun ini nampaknya jadi tahun yang kurang menyenangkan bagi beberapa pabrikan otomotif asal Asia Timur, utamanya yang berkaitan dengan skandal dan pemalsuan. Setelah sebelumnya sejumlah pabrikan asal Jepang menghadapi skandal yang berbeda-beda, kini pabrikan asal Korea Selatan yaitu Hyundai digugat hukum. Gugatan ini sendir...
Yamaha Premium Dealer, Bentuk Baru Sambut Ulang Tahun Ke-50
0
Comments

Yamaha Premium Dealer, Bentuk Baru Sambut Ulang Tahun Ke-50

AutonetMagz.com – Telah berdiri selama 50 tahun lamanya, PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. (YIMM) terus berkomitmen untuk memberikan yang terbaik bagi para pelanggannya di Indonesia. Selaras dengan hal tersebut, pada Senin (08/07) lalu pabrikan berlogo Garpu Tala ini resmikan bentuk terbaru dari Flagship Shop Cempaka Putih, Jakarta yang kini dib...
Body & Cat Auto2000 Singosari : Layani Malang Raya, Bisa 8 Jam Selesai!
0
Comments

Body & Cat Auto2000 Singosari : Layani Malang Raya, Bisa 8 Jam Selesai!

Malang, AutonetMagz.com – Salah satu layanan yang penting bagi konsumen kendaraan bermotor adalah layanan aftersales, utamanya untuk bengkel. Oleh karenanya, Auto2000 sebagai diler resmi Toyota pun terus menambah layanan aftersales mereka. Dan salah satunya adalah layanan Body & Car atau sering kita kenal dengan nama body repair. Kali ini...
TGRI Berhasil Raih Double Podium Kelas GT4 pada Seri ke-3 Japan Cup 2024
0
Comments

TGRI Berhasil Raih Double Podium Kelas GT4 pada Seri ke-3 Japan Cup 2024

AutonetMagz.com – Pembalap Toyota Gazoo Racing Indonesia (TGRI), Haridarma Manoppo bersama pembalap Jepang Seita Nonaka berhasil meraih double podium ketiga. Peringkat tersebut berhasil didapatkan pada race 1 dan race 2 Kelas GT4 yang berlangsung di Suzuka International Circuit, Jepang (6-7/7). Menggunakan Toyota GR Supra GT4 Evo, di...
Driving Experience with Auto2000 Jatim : Buktikan HEV Toyota Irit!
0
Comments

Driving Experience with Auto2000 Jatim : Buktikan HEV Toyota Irit!

Surabaya, AutonetMagz.com – Sejak Toyota serius memasarkan produk hybrid atau HEV mereka dengan model populer lewat All New Toyota Kijang Innova Zenix, makin banyak konsumen yang bisa menikmati HEV. Hanya saja, ada beberapa suara sumbang yang menyatakan peforma efisiensi mobil-mobil hybrid Toyota kurang irit. Oleh karenanya, Auto2000 Jatim me...