Benelli TNT 150 2017, Mau Masuk Pasar Indonesia?
0
Comments

Benelli TNT 150 2017, Mau Masuk Pasar Indonesia?

Autonetmagz.com – Pasar motor di Indonesia baru saja geger dengan adanya dugaan kartel yang menimpa dua merk dengan marketshare tertinggi di Indonesia, yaitu Yamaha dan Honda. Namun, kita berharap hal ini tidak berpengaruh terhadap kelanjutan pengembangan produk – produk mereka. Apalagi, bulan ini cukup banyak kejutan yang terjadi, kh...
Yamaha V-Ixion 2017 Tertangkap Kamera di Cirebon!
0
Comments

Yamaha V-Ixion 2017 Tertangkap Kamera di Cirebon!

AutonetMagz.com – Jadi tahun ini adalah tepat satu dekade Yamaha V-Ixion menghiasi jalanan di Indonesia, mulai dari generasi lampu depan bulat, hingga NVA alias New V-Ixion Advance. Setelah 10 tahun dan 1 kali major change, tahun ini akan jadi tonggak baru dimana V-Ixion akan melakukan perubahan model lagi. Kode BK8 adalah kode yang disiny...
Kartel Harga Sepeda Motor dan Harga Yang Wajar Menurut KPPU
0
Comments

Kartel Harga Sepeda Motor dan Harga Yang Wajar Menurut KPPU

Jakarta, AutonetMagz – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) akhirnya memutuskan Yamaha dan Honda terbukti melakukan praktik kartel dalam penjualan sepeda motor berjenis skuter matic 110 hingga 125 cc. Berdasarkan putusan tersebut, Honda dan Yamaha wajib membayar masing-masing 22.5 Miliar dan 25 Miliar Rupiah. Selain denda, KPPU juga member...
KTM Duke 390 Launching di India Minggu Depan, Indonesia Kapan?
0
Comments

KTM Duke 390 Launching di India Minggu Depan, Indonesia Kapan?

AutonetMagz.com – Berkendara dengan motor berkubikasi besar nyatanya adalah sebuah keasyikan tersendiri bagi beberapa orang. Tenaga dan torsi yang besar serta tampang yang gagah mampu meluruhkan hati banyak pecinta roda dua untuk meminang moge. Walaupun anda harus berkompromi dengan suhu mesin yang panas dan juga bobot motor yang lumayan ber...
Yamaha R25 dan MT25 Kena Recall (Lagi), Kenapa Ya?
0
Comments

Yamaha R25 dan MT25 Kena Recall (Lagi), Kenapa Ya?

Autonetmagz.com – Anda adalah pemilik motor sport Yamaha R25 dan MT25?? Jika iya, anda perlu menyimak artikel ini untuk kebaikan motor kesayangan anda. Pasti beberapa dari anda sudah tidak asing lagi dengan recall yang dilakukan oleh pihak Yamaha pada kedua sport entry level-nya ini. Tepatnya pada bulan Juli tahun 2016 lalu. Pada recall�...
Honda Patenkan Sistem Rem Otomatis untuk Motor
0
Comments

Honda Patenkan Sistem Rem Otomatis untuk Motor

Autonetmagz.com – Kecelakaan adalah hal yang amit – amit terjadi dalam keseharian kita berkendara. Tentunya kehati – hatian dan juga kecekatan dalam berkendara perlu diutamakan. Beberapa orang tua berkata, “Kita mungkin sudah hati – hati, tetapi orang lain belum tentu”. Hal ini sepertinya juga melecut pabrikan ...
Kawasaki Ninja H2 Carbon Edition!
0
Comments

Kawasaki Ninja H2 Carbon Edition!

AutonetMagz – Siapa tidak kenal Ninja? Motor sport yang menjadi motor impian banyak orang Indonesia. Bukan sekedar Ninja, yang ini adalah edisi spesial dari kasta tertinggi varian Ninja. Ya, benar, Kawasaki Ninja H2 Carbon Edition, seekor Ninja H2 yang spesial. Motor ini diberi aksen Carbon sesuai dengan namanya dan memiliki mesin yang diklaim le...