Singkirkan 5-Series, Volvo XC60 Jawara Japan Car Of The Year 2017
0
Comments

Singkirkan 5-Series, Volvo XC60 Jawara Japan Car Of The Year 2017

AutonetMagz.com – Kalau kita bicara merk Volvo, sebenarnya tak banyak masyarakat Indonesia jaman now yang paham dengan produk – produknya. Ya, karena memang Volvo sempat mati suri di Indonesia, dan baru tahun ini mereka kembali hidup dan membawa produk – produk mereka ke tanah air. Namun di luar sana, Volvo telah menorehkan pres...
Regulator Belanda Hukum Denda Volkswagen 7 Miliar Rupiah
0
Comments

Regulator Belanda Hukum Denda Volkswagen 7 Miliar Rupiah

AutonetMagz.com – Volkswagen nampaknya masih belum keluar dari bayang – bayang kesalahan mereka terkait mobil – mobil diesel mereka di masa lalu. Ya, dana yang sangat besar sudah digelontorkan oleh pabrikan asal Jerman ini untuk memperbaiki kesalahan mereka atas skandal dieselgate yang menyeruak beberapa tahun terakhir ini. Dan...
Xiyate, Jelmaan Merk Seat Untuk Mobil Listrik Volkswagen di China
0
Comments

Xiyate, Jelmaan Merk Seat Untuk Mobil Listrik Volkswagen di China

AutonetMagz.com – Pada artikel sebelumnya tentang langkah aliansi Renault-Nissan-Mitsubishi yang ingin menggarap pasar mobil listrik murah di China, kami sempat menyinggung tentang kemungkinan pesaingnya yaitu VW Group untuk menggarap pasar yang serupa. Namun ada perbedaan metode yang dilakukan kedua aliansi ini, jika Renault lebih memilih m...
VW Beetle Bisa Kembali Sebagai Mobil Listrik RWD
0
Comments

VW Beetle Bisa Kembali Sebagai Mobil Listrik RWD

AutonetMagz.com – Sebagaimana VW mengumumkan bahwa VW I.D Buzz Concept siap diproduksi massal sebagai sebuah minibus listrik, VW punya pemikiran serupa bagi 2 produk mereka yang belum lama ini disuntik mati. Produk pertama adalah VW Scirocco, hatchback coupe 3 pintu yang sudah siap untuk disuntik mati tapi masih dijual, termasuk di Indonesia. VW ...
Kembali ke WRC, Volkswagen Polo GTI R5 Jadi Andalan
0
Comments

Kembali ke WRC, Volkswagen Polo GTI R5 Jadi Andalan

AutonetMagz.com – Beberapa tahun belakangan, Volkswagen termasuk pabrikan yang punya prestasi mentereng di WRC, namun sayang mereka harus mundur di akhir musim WRC karena harus bertanggung jawab dengan kasus dieselgate yang mereka alami. Sementara VW minggat, Toyota berusaha mencuri perhatian di WRC menggunakan Toyota Yaris WRC yang dipacu oleh J...
Ducati Bertenaga Listrik Akan Hadir di 2030 Mendatang?
0
Comments

Ducati Bertenaga Listrik Akan Hadir di 2030 Mendatang?

AutonetMagz.com – Pada gelaran Frankfurt Motor Show 2017 yang lalu, ada sebuah bocoran yang sebenarnya cukup menarik. Di gelaran tahunan tersebut, Volkswagen Group melalui salah satu petingginya yaitu Matthias Muller memberikan pernyataan bahwa pihaknya akan menggunakan tenaga listrik pada seluruh produk di lini produk merk – merk yang...
Volkswagen Scirocco Resmi Dihentikan Produksinya
0
Comments

Volkswagen Scirocco Resmi Dihentikan Produksinya

AutonetMagz.com – Volkswagen Scirocco merupakan salah satu mobil eksotis yang dimiliki oleh pabrikan asal Jerman ini selain Volkswagen Beetle. Meluncur di Geneva Motor Show 2008 lalu, Volkswagen Scirocco harus tutup usia setelah 9 tahun berpetualang di kerasnya pasar otomotif global. Ya, masalahnya tak lain dan tak bukan karena cukup rendahn...
Pabrikan Mobil Di Arab Saudi Berlomba Luluhkan Hati Para Wanita
0
Comments

Pabrikan Mobil Di Arab Saudi Berlomba Luluhkan Hati Para Wanita

AutonetMagz.com – Apakah kalian tahu bahwa Arab Saudi baru saja membuat sebuah pernyataan yang melegakan banyak pihak? Ya, Arab Saudi telah memberikan ijin bagi wanita disana untuk boleh menyetir sebuah mobil. Bagi anda yang tak tahu, di negara timur tengah tersebut seorang wanita dilarang mengemudikan mobil tanpa adanya ijin dari ‘gua...
Skandal Dieselgate Memaksa VW Keluarkan Dana 30 Milyar US Dollar
0
Comments

Skandal Dieselgate Memaksa VW Keluarkan Dana 30 Milyar US Dollar

AutonetMagz.com – Skandal dieselgate memang sudah menjadi aib yang mendunia dan memukul telak grup Volkswagen dalam beberapa tahun belakangan ini. Bukan sekedar malu karena telah mencurangi emisi dari mobil – mobil diesel miliknya, Volkswagen juga harus mengeluarkan biaya lebih lagi untuk memperbaiki kecurangan yang mereka lakukan, d...
Penjualan Minim, Nasib VW Up di Eropa Terancam
0
Comments

Penjualan Minim, Nasib VW Up di Eropa Terancam

AutonetMagz.com – VW Up adalah city car Volkswagen yang berusaha merebut konsumen-konsumen yang biasanya beli Smart ForTwo/ForFour, Renault Twingo atau Fiat 500. Dengan perawakan sederhana dan kelengkapan yang memadai, VW Up seharusnya bisa jadi primadona, belum lagi untuk versi teranyar sudah mengadopsi mesin 3 silinder turbo. Ya, sebelumnya VW ...