Mitsubishi Recall 200.000 Mobil Karena Wiper Karatan di Amerika
0
Comments

Mitsubishi Recall 200.000 Mobil Karena Wiper Karatan di Amerika

AutonetMagz – Kalau di Indonesia, masalah wiper berkarat mungkin tidak jadi soal, karena beberapa mobil saya pun mulai dari brand A hingga Z pasti mengalami karatan di bagian wiper setelah bertahun-tahun digunakan, terutama di lingkungan yang mudah sekali membuat mobil terjangkit karat. Makanya jika mobil anda sudah berumur, usahakan tidak h...
7 Rekomendasi Mobil Bekas Bergengsi Kurang Dari 200 Juta Yang Tidak Terlalu Tua
0
Comments

7 Rekomendasi Mobil Bekas Bergengsi Kurang Dari 200 Juta Yang Tidak Terlalu Tua

Jakarta, AutonetMagz – Tingginya tingkat inflasi kendaraan bermotor beberapa tahun belakangan ini membuat semua orang galau. Contohnya, jika kamu punya uang sebesar 200 juta Rupiah, seekor Avanza G matic saja sudah tidak dapat kamu boyong kerumah mengingat saat ini sudah menyentuh 214 juta Rupiah. Mau tidak mau pilihannya tinggal city car ata...
Mitsubishi Mirage Torehkan Efisiensi BBM Hingga 24 Km/Liter
0
Comments

Mitsubishi Mirage Torehkan Efisiensi BBM Hingga 24 Km/Liter

AutonetMagz.com – Kunci bersaing di kelas city car salah satunya adalah irit bahan bakar. Bukan hanya sekedar kunci, tapi itu adalah faktor yang krusial bagi beberapa golongan. Untuk itu, PT. Krama Yudha Tiga Berlian (KTB) yang menjadi APM Mitsubishi di Indonesia menggandeng Lembaga Teknologi Fakultas Teknik (LEMTEK) Universitas Indonesia untuk m...
Carlos Ghosn Resmi Jadi CEO Mitsubishi
0
Comments

Carlos Ghosn Resmi Jadi CEO Mitsubishi

AutonetMagz.com – Semuanya kini telah resmi. Renault-Nissan Alliance sudah menjadi rumah baru bagi Mitsubishi Motors setelah Nissan mengakuisisi 34% saham Mitsubishi Motors, otomatis menjadikannya pemilik saham terbesar di Mitsubishi. Maka dari itu, Renault-Nissan Alliance kini menaungi 6 merek, yakni Nissan, Datsun, Infiniti, Renault, Dacia dan ...
Carlos Ghosn Akan Jadi CEO Mitsubishi Juga?
0
Comments

Carlos Ghosn Akan Jadi CEO Mitsubishi Juga?

AutonetMagz.com – Renault-Nissan Alliance yang sekarang menaungi Nissan, Renault, Datsun, Dacia dan Mitsubishi sedang melakukan sedikit perbincangan di dalam tubuh mereka sendiri untuk merumuskan, apa yang akan mereka lakukan kepada Mitsubishi.Selain nanti mengenai seharing platform untuk beberapa mobil seperti Triton dan Navara, bagian kepenguru...
Ram 1200 Pickup, Kembaran Lain Mitsubishi Triton Diperkenalkan
0
Comments

Ram 1200 Pickup, Kembaran Lain Mitsubishi Triton Diperkenalkan

AutonetMagz.com – Bicara merek Ram, itu adalah salah satu merek yang berada di bawah naungan Fiat-Chrysler Automobiles (FCA) yang terkenal dengan SUV atau pickup truck besar untuk kebutuhan pasar lokal mereka, Amerika Serikat. Terus untuk pasar lain, bagaimana? Hmmm…. Bisa saja sih mereka coba-coba jual SUV atau pickup besar mereka, tapi ka...
Test Drive New Mitsubishi Mirage Facelift : Apakah Lebih Baik?
0
Comments

Test Drive New Mitsubishi Mirage Facelift : Apakah Lebih Baik?

Malang, AutonetMagz – Sebagai pengguna Mitsubishi Mirage, rasanya mungkin agak bosan kalau mencoba lagi mobil yang sama, mobil yang setiap hari digunakan untuk berpergian. Tanpa ikut test drivepun sebenarnya saya bisa saja menuliskan artikel review dari mobil ini dengan sangat mendalam, baik buruknya mobil ini sudah saya pahami. Apalagi impro...
Renault-Nissan Alliance : Kami Ada Rencana Besar Bagi Mitsubishi
0
Comments

Renault-Nissan Alliance : Kami Ada Rencana Besar Bagi Mitsubishi

AutonetMagz.com – Aliansi Renault-Nissan alias Renault-Nissan Alliance kini menaungi 6 merek mobil di dalamnya, yakni Renault, Nissan, Dacia, Datsun, Infiniti dan Mitsubishi. Kepala dari Renault-Nissan Aliiance akan mengumumkan rencana besar bagi Mitsubishi setelah pembelian saham dengan porsi terbesar di Mitsubishi disahkan dan diselesaikan oleh...
Lamborghini Gandeng Mitsubishi Rayon Dalam Riset Carbon Fiber
0
Comments

Lamborghini Gandeng Mitsubishi Rayon Dalam Riset Carbon Fiber

AutonetMagz.com – Pada sebuah acara industri di Jepang, Lamborghini menyatakan mereka sudah menunjuk perusahaan yang dimiliki oleh Mitsubishi sebagai rekan kerja sama dalam meriset bahan carbon fiber. Adalah Mitsubishi Rayon, perusahaan yang bergerak di bidang tekstil asal Jepang yang dimiliki oleh Mitsubishi Chemical Holdings. Ia adalah pembuat ...