Mengenal Lebih Jauh GAC Aion UT, Bakal Masuk Indonesia?
0
Comments

Mengenal Lebih Jauh GAC Aion UT, Bakal Masuk Indonesia?

AutonetMagz.com – Kalau kalian berpikir GAC Aion Y+ adalah line-up terkecil dan termurah di jajaran Aion, hal itu sebenarnya tidaklah salah. Namun pada November 2024 lalu, GAC Aion memperkenalkan produk yang lebih kecil dan terjangkau lagi bernama Aion UT dengan format hatchback. Mobil ini mulai diproduksi sejak Februari 2025 silam dan sudah ...
Seperti Ini Cara Maksimalkan Fitur Safety di Mitsubishi Xforce Diamond Sense!
0
Comments

Seperti Ini Cara Maksimalkan Fitur Safety di Mitsubishi Xforce Diamond Sense!

AutonetMagz.com – Jika kita amati bersama, masih ada cukup banyak kecelakaan fatal yang terjadi di sekitar kita akhir-akhir ini. Padahal, kecelakaan tersebut bisa dihindari dengan hadirnya teknologi terbaru di kendaraan masa kini. Yap, ada sejumlah fitur keselamatan yang bisa bekerja baik pasif maupun aktif untuk membantu menekan fatalitas da...
Bermodalkan CBR-RR, Astra Honda Borong 5 Podium di ARRC Buriram
0
Comments

Bermodalkan CBR-RR, Astra Honda Borong 5 Podium di ARRC Buriram

AutonetMagz.com – Meskipun menghadapi persaingan dengan kapasitas mesin yang lebih besar, Honda CBR250RR masih menjadi bintang utama di kelas AP250. Hal itu dibuktikan oleh Fadillah Arbi Aditama, pebalap andalan Astra Honda yang turun di ajang Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025. Pasalnya di kelas Asia Production (AP) 250, dengan motor ...
Jetour Bangun Dominasi Masa Depan dengan Super Hybrid dan Sistem Amfibi
0
Comments

Jetour Bangun Dominasi Masa Depan dengan Super Hybrid dan Sistem Amfibi

AutonetMagz.com – Jetour memiliki visi untuk membangun dominasi masa depan melalui sistem super hybrid dan sistem amfibi. Revolusi teknologi off-road hybrid menjadi tonggak Jetour dalam memasuki era 3.0. Dengan arsitektur cerdas segala medan yang disebut GAIA, berasal dari Generation of All-terrain Intelligent Architecture. Ini merupakan impl...
Dengan Blibli Tiket Rewards, Beli Mobil Kia Ada Diskon Hingga Rp 40 Juta!
0
Comments

Dengan Blibli Tiket Rewards, Beli Mobil Kia Ada Diskon Hingga Rp 40 Juta!

AutonetMagz.com – PT Kreta Indo Artha (KIA) bekerjasama dengan Blibli untuk menawarkan keuntungan lebih bagi para pelanggannya. Melalui program loyalitas Blibli Tiket Rewards, anda dapat menikmati potongan harga hingga Rp40 juta untuk pembelian mobil Kia dengan menukarkan poin Blibli Tiket Rewards di aplikasi Blibli/Tiket/Ranch Market. Oh ya,...
PEVS 2025 Siap Digelar, Dorong Pertumbuhan Kendaraan Listrik Nasional!
0
Comments

PEVS 2025 Siap Digelar, Dorong Pertumbuhan Kendaraan Listrik Nasional!

AutonetMagz.com – Industri kendaraan listrik di Indonesia terus mengalami tren positif. Sebagai bentuk dukungan terhadap upaya pemerintah dalam upaya mempercepat adopsi kendaraan listrik, Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (PERIKLINDO) bersama dengan Dyandra Promosindo akan kembali menyelenggarakan PERIKLINDO Electric Vehicle...