Superspring Hadirkan Always-On Dashcam Dekka, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
0
Comments

Superspring Hadirkan Always-On Dashcam Dekka, Harga Mulai Rp 1 Jutaan

AutonetMagz.com – Dalam menghadapi lalu-lintas yang ‘kejam’, dashcam sebenarnya juga merupakan salah satu perangkat penting. Kejadian tabrakan kecil (seperti serempet atau tabrak belakang) yang terjadi di tengah kemacetan bisa berujung panjang akibat kesalah pahaman pengguna jalan. Maka dari itu, dibutuhkan bukti berupa rekaman un...
Intip Wuling Bingo Plus : Binguo EV Versi Steroid?
0
Comments

Intip Wuling Bingo Plus : Binguo EV Versi Steroid?

AutonetMagz.com – Wuling nampaknya masih belum akan memperlambat langkah mereka di segmen elektrifikasi, malahan mereka nampak makin gaspol dengan terus menambah produk baru di segmen BEV. Jikalau sebelumnya sudah ada Wuling Bingo alias BinguoEV di Indonesia, maka di China kini ada Wuling Bingo Plus yang secara dimensi lebih bongsor. Seperti ...
Chery Handover OMODA E5 ke 300 Konsumen Pertama di Jabodetabek!
0
Comments

Chery Handover OMODA E5 ke 300 Konsumen Pertama di Jabodetabek!

AutonetMagz.com – Setelah resmi diluncurkan di awal bulan Februari 2024 kemarin, kini Chery Sales Indonesia (CSI) pun mulai mendistribusikan Chery OMODA E5 pada para konsumen mereka. Dan ada 300 konsumen pertama di Jabodetabek yang beruntung untuk mendapatkan batch pertama pengiriman unit OMODA E5. Lantas, seperti apa seremonialnya? Yuk kita ...
Honda Bedah Masa Lalu Jakarta Bersama Honda e:Technology!
0
Comments

Honda Bedah Masa Lalu Jakarta Bersama Honda e:Technology!

AutonetMagz.com – Ada sebuah ungkapan bahwa,”Kita harus melihat masa lalu untuk mempersiapkan masa depan,” dan sepertinya Honda mengamini hal tersebut. Belum lama ini, Honda memulai rangkaian acara Honda e:Technology City Tour pada tanggal 29 Februari 2024 bersama Jakarta Good Guide (JGG). Dalam acara ini, para peserta diajak berwisata di ber...