Akhirnya, Citroen Experience Center Eksis di Jaksel!
0
Comments

Akhirnya, Citroen Experience Center Eksis di Jaksel!

AutonetMagz.com – Setelah memperkenalkan merk-nya berikut beberapa lini mobil-mobil terbarunya, merk Perancis yang sudah eksis selama lebih dari 100 tahun ini, Citroen, akhirnya menancapkan eksistensinya di Jakarta Selatan. Hal ini ditandai dengan dibukanya Experience Center ke 4 di Jalan TB Simatupang pada hari Sabtu 21 September 2024 ini. E...
Wuling Perkenalkan Varian Baru dari Air EV, Harga Tak Sampai Rp 200 Juta!
0
Comments

Wuling Perkenalkan Varian Baru dari Air EV, Harga Tak Sampai Rp 200 Juta!

AutonetMagz.com – Siapa yang tak kenal Wuling Air EV? Dengan bentuknya yang ikonik, membuatnya cukup familiar dikalangan masyarakat. Selain itu, ia juga merupakan salah satu pelopor mobil listrik dengan harga terjangkau di Indonesia. Pada hari ini, Wuling Motors baru saja memperkenalkan varian baru dari mobil listrik andalannya tersebut. Vari...
Zeekr Shanghai Design Center : Dari China Untuk Global Market!
0
Comments

Zeekr Shanghai Design Center : Dari China Untuk Global Market!

Shanghai, AutonetMagz.com – Kehadiran brand otomotif baru asal China di Indonesia memang tengah masif. Dan salah satu diantaranya adalah Zeekr yang notabene adalah luxury brand di bawah Geely Group. Dan Zeekr telah berkomitmen untuk menggarap pasar Indonesia lewat PT Premium Auto Prima sebagai distributor resmi Zeekr Indonesia. Dan Zeekr meng...
Kia Hadirkan Service Clinic on Tour, Langsung dengan Teknisi dari Korea!
0
Comments

Kia Hadirkan Service Clinic on Tour, Langsung dengan Teknisi dari Korea!

AutonetMagz.com – PT Kreta Indo Artha (KIA) selaku agen pemegang merek Kia di Indonesia akan menggelar Service Clinic on Tour mulai 23 September mendatang. Program ini merupakan agenda tahunan dari Kia Asia Pasifik. Tak tanggung-tanggung, dalam program ini Kia menghadirkan teknisi ahli dari Korea Selatan dan Asia Pasifik. Para konsumen dapat ...
Polytron Luncurkan Fox 500, Varian Flagship Tak Sampai Rp 40 Jutaan!
0
Comments

Polytron Luncurkan Fox 500, Varian Flagship Tak Sampai Rp 40 Jutaan!

AutonetMagz.com – Polytron baru saja meluncurkan motor listrik terbarunya, Fox-500. Dimana Polytron Fox-500 diposisikan sebagai varian tertinggi dari line up Fox Electric. Yang namanya varian tertinggi, tentunya Fox-500 dilengkapi dengan ukuran yang lebih besar, powertrain yang lebih bertenaga, fitur yang lebih lengkap, dan tentu harganya yan...
DFSK Donasikan 3 unit Transmisi CVT untuk SMK Negeri 1 Glagah Banyuwangi
0
Comments

DFSK Donasikan 3 unit Transmisi CVT untuk SMK Negeri 1 Glagah Banyuwangi

AutonetMagz.com – PT Sokonindo Automobile selaku Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) merek DFSK dan SERES di Indonesia menyalurkan donasi pada SMK Negeri 1 Glagah Banyuwangi. Donasi tersebut akan dipergunakan sebagai alat bantu belajar bagi para siswa. Hal itu dilakukan untuk untuk mendukung peningkatan kompetensi sumber daya manusia, khususny...
Duta Safety Riding Peroleh Beasiswa Pendidikan dari Yayasan AHM
0
Comments

Duta Safety Riding Peroleh Beasiswa Pendidikan dari Yayasan AHM

AutonetMagz.com – Yayasan Astra Honda Motor (AHM) memberikan beasiswa pendidikan kepada para Duta Safety Riding. Hal ini merupakan bentuk apresiasi atas semangat dan dedikasi mereka yang aktif mengkampanyekan keselamatan berkendara melalui Safety Riding Lab (SRL) Astra Honda di sekolahnya.  Sepanjang 2024, AHM sudah memberikan beasiswa untuk...